Putra Widiastawa
Kolonel Inf. Putra Widiastawa Dwi Agung Susilo, (lahir 3 April 1971) adalah seorang perwira menengah TNI Angkatan Darat Saat ini ia menjabat sebagai Wadan Rindam XIII/Merdeka.[1] Sebelumnya ia menjabat Komandan Brigif 22/Otamanasa.[2][3] Ia pernah menjadi Komandan Upacara pada upacara Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-71 pada 17 Agustus 2016 di Istana Merdeka.[4][5]
Putra Widiastawa | |
---|---|
Wadan Rindam XIII/Merdeka | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 3 April 1971 Singaraja, Buleleng, Bali |
Almamater | Akademi Militer (1995) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang | TNI Angkatan Darat |
Masa dinas | 1995 – Sekarang |
Pangkat | Kolonel |
Satuan | Infanteri (Kopassus) |
Sunting kotak info • L • B |
Putra Widiastawa merupakan alumni Akademi Militer tahun 1995, dan mahir dalam bidang Infanteri (Kopassus).
Pendidikan Militer
- Akademi Militer (1995)
- Sesarcabinf (1996)
- Selapa Inf 92004)
- Seskoad (2009)
- Sarpara (1995)
- Komando (1996)
- Pandu Udara (1998)
- Susgumiltih (2000)
Karier Militer
- Danton-2/2/23 Grup-2 Kopassus
- Danton-1/2/23 Grup-2 Kopassus
- Danki-1/23 Grup-2 Kopassus
- Danki-2/23 Grup-2 Kopassus
- Pasi Intelops Denma Grup-2 Kopassus
- Pgs. Wadanyonif 600/Raider
- Wadanyonif 600/Raider
- Kasdim 0906/Tenggarong
- Kasi Ops Divif 1 Kostrad
- Danyonif Linud 328/Dirgahayu
- Dandim 0911/Nunukan
- Waasops Kasdivif 1 Kostrad
- Danbrigif 22/Ota Manasa
- Asops Kasdam XIII/Merdeka
- Wadan Rindam XIII/Merdeka
Referensi
- ^ "Letkol Inf. Marzuki Gantikan Kolonel Inf. Putra Widiastawa Sebagai Dan Brigif 22/Ota Manasa"
- ^ "Sertijab Danbrigif 22/Otamanasa"
- ^ "Sertijab, Putra Widiastawa: Jangan Ada Batalyon yang lukai Hati Rakyat"
- ^ "Putra Buleleng, Komandan Upacara Di Istana Negara"
- ^ "Profil Kolonel infanteri Putra Widiastawa Komandan Upacara HUT RI Ke-71 di Istana Negara"
Jabatan militer | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Kolonel Inf Ketut Gede Wetan Pastika |
Komandan Brigif 22/Otamanasa 2015 - 2017 |
Diteruskan oleh: Kolonel Inf Marzuki |
Didahului oleh: Letkol Inf Iman Budiman |
Danyonif Linud 328/Dirgahayu 2011 - 2013 |
Diteruskan oleh: Letkol Inf Maychel Asmi |