Balikpapan Selatan, Balikpapan

kecamatan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur

Balikpapan Selatan adalah sebuah kecamatan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia. Luas dari kecamatan ini adalah 200,3 km² di perairan, dan di daratan seluas 47,96 km².[1]

Berkas:Kantor Kecamatan Balikpapan Selatan.jpg
Kantor kecamatan Balikpapan Selatan
Balikpapan Selatan
Negara Indonesia
ProvinsiKalimantan Timur
KotaBalikpapan
Pemerintahan
 • CamatDrs. Sudirman DJ. MM
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri64.71.05 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS6471010 Edit nilai pada Wikidata
Luas248,26 km²
Desa/kelurahan7

Kelurahan

Kecamatan ini memiliki 7 kelurahan, yang terdiri dari

  1. Kelurahan Prapatan dengan luas 314,12 Ha atau 35,255 km²
  2. Kelurahan Telaga Sari dengan luas 253,48 Ha atau 2,54 km²
  3. Kelurahan Klandasan Ulu dengan luas 89 Ha atau 0,89 km²
  4. Kelurahan Klandasan Ilir dengan luas 143,5 Ha atau 1,44 km²
  5. Kelurahan Damai dengan luas 601,75 Ha atau 6,02 km²
  6. Kelurahan Gunung Bahagia dengan luas 891,72 Ha atau 8,92 km²
  7. Kelurahan Sepinggan dengan luas 2.502 Ha atau 25,02 km².

Referensi

  1. ^ Kantor kecamatan Balikpapan Selatan terletak di Jl. Marsma R Iswahyudi RT 61 No. 07 Kelurahan Gunung Bahagia, Balikpapan Selatan, Balikpapan. http://www.balikpapan.go.id/index.php?option=com_balikpapan&task=geografis&sectionid=geo1