Fever Pitch (film 2005)

Revisi sejak 25 November 2022 06.29 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Fever Pitch, yang dirilis sebagai The Perfect Catch di luar Amerika Serikat dan Kanada, adalah film komedi Farrelly bersaudara. Film ini merupakan pembuatan kembali film Britania tahun 1997, dan berdasarkan dari buku novel karya Nick Hornby, Fever Pitch. Film ini dirilis di teater pada 8 April 2005.

Fever Pitch
Poster Fever Pitch
SutradaraPeter Farrelly
Bobby Farrelly
ProduserNancy Juvonen
SkenarioLowell Ganz
Berdasarkan
Novel:
Nick Hornby
PemeranDrew Barrymore
Jimmy Fallon
Penata musikCraig Armstrong
SinematograferGreg Le Duc
Matthew F. Leonetti
PenyuntingAlan Baumgarten
Distributor20th Century Fox
Tanggal rilis
8 April 2005
Durasi103 menit
BahasaBahasa Inggris
Anggaran$30 juta

Film ini berkisah tentang seseorang bernama Ben Wrightman (Jimmy Fallon) yang tersangkut dalam konflik untuk memilih dua kecintaannya—Lindsey Meeks (Drew Barrymore), dan tim bisbol Boston Red Sox.

Pranala luar

sunting