Perintah No. 227
Perintah No. 227 dikeluarkan pada 28 Juli 1942 adalah sebuah perintah yang dikeluarkan oleh Joseph Stalin yang bertindak sebagai Komisar Pertahanan Rakyat. Ini dikenal karena kalimatnya "Tidak ada satu langkah mundur!" (bahasa Rusia: Ни шагу назад! / Ni shagu nazad!), yang menjadi slogan pemberontakan Soviet melawan invasi Jerman.[1]
Catatan
sunting- ^ Roberts, Geoffrey. Stalin's Wars: From World War to Cold War, 1939–1953. New Haven, CT; London: Yale University Press, 2006 (hardcover, ISBN 0-300-11204-1), page 132
Referensi
sunting- Sellas, Anthony (1992). The Value of Human Life in Soviet Warfare, New York: Routledge.
- History Channel, Monday 24 Nov 2008 @ 1400hr Eastern Time.