Agus Sunarto merupakan anak ke 3 dari pasangan Tb. Samani dan Ibu Nuraeni lahir di serang pada tanggal 29 November 2000, kiprahnya di dunia sejarah sudah mulai terlihat khususnya dalam mengangkat sejarah Kampung Gulacir yang merupakan bagian dari peristiwa Geger Cilegon 1888.