Baruch de Spinoza
Baruch de Spinoza (24 November 1632 – 21 Februari 1677) (Bahasa Ibrani: ברוך שפינוזה) adalah filsuf keturunan Yahudi-Portugis berbahasa Spanyol yang lahir dan besar di Belanda.[butuh rujukan] Pikiran-pikirannya berakar dalam tradisi Yudaisme.[butuh rujukan]
Riwayat Hidup
Pemikirannya
Karya-karyanya
- Renati Descartes Principiorum Philosophiae, 1663 (Prinsip Filsafat Descartes)
- Tractatus Theologico-Politicus, 1670 (Traktat Politis-Teologis)
- Tractatus de intellectus emendatione, 1677 (Traktat tentang Perbaikan Pemahaman)
- Ethica more geometrico demonstrata, 1677 (Etika yang dibuktikan secara geometris)