Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Antoine Busnois (juga dikenal sebagai Busnoys) (1430 - 6 November 1492) adalah seorang komposer dan penyair Prancis dari Sekolah Burgundi Awal. Beliau juga tercatat sebagai komposer motet dan musik sakral lainnya, ia juga merupakan salah satu komposer chansons sekuler abad ke-15 yang paling terkenal. Dia adalah tokoh terkemuka Sekolah Burgundi Akhir setelah kematian Guillaume Dufay.

Naskah Missa O Crux Lignum, karya Busnois. Tahun penulisan tidak diketahui pasti tetapi diperkirakan ditulis pada pertengahan abad ke-15.

Pranala luar