Kraton Tanzania

artikel daftar Wikimedia
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Kraton Tanzania adalah Kraton tua yang terletak di Afrika Selatan. Kraton ini terbentuk sekitar 2 miliar tahun yang lalu. Saat baru terbentuk, ia merupakan bagian dari benua Atlantika yang saat itu hampir bersamaan dengan pembentukan Superbenua Nena. Salah satu batuan tertua di dunia ada di Kraton ini dengan usia sekitar 3 miliar tahun yang lalu. Dengan demikian, Kraton Tanzania daratannya merupakan bagian dari Superbenua Ur.

Letak Kraton Tanzania di Afrika selama keberadaan Gondwana bagian barat (daratan Gondwana lainnya tidak diperlihatkan).

Nama Kraton ini diambil dari nama negara Tanzania karena kraton ini berpusat pada negara tersebut.

Lihat pula