Polihidramnion
Polihidramnion (polyhydramnios, hydramnios, polyhydramnios) adalah keadaan medis yang menunjukan kelebihan cairan ketuban di kantung ketuban. Hal ini terlihat pada sekitar 1% dari kehamilan.
Artikel ini memberikan informasi dasar tentang topik kesehatan. |
Polihidramnion (polyhydramnios, hydramnios, polyhydramnios) adalah keadaan medis yang menunjukan kelebihan cairan ketuban di kantung ketuban. Hal ini terlihat pada sekitar 1% dari kehamilan.[1][2][3] Ada dua varietas klinis polihidramnion:
- Polihidramnion kronis di mana cairan ketuban berlebih terakumulasi secara bertahap
- Akut polihidramnion di mana cairan ketuban berlebih terkumpul secara cepat
Polihidramnion | |
---|---|
Informasi umum | |
Spesialisasi | Obstetri |
Kebalikan dengan polihidramnion adalah oligohidramnion, kekurangan dalam cairan ketuban.
Referensi
- ^ Alexander, ES, Spitz, HB, Clark, RA. Sonography of polyhydramnios. AJR Am J Roentgenol 1982; 138:343
- ^ Hill LM; Breckle R; Thomas ML; Fries JK, Polyhydramnios: ultrasonically detected prevalence and neonatal outcome, Obstet Gynecol 1987 Jan;69(1):21-5, PMID 3540761
- ^ Hobbins JC; Grannum PA; Berkowitz RL; Silverman R; Mahoney MJ,Ultrasound in the diagnosis of congenital anomalies.,Obstet Gynecol 1979 Jun 1;134(3):331-45., PMID 453266
Pranala luar
- (Inggris) Document of polyhydramnios Diarsipkan 2013-02-19 di Wayback Machine.