Timo Werner

pemain sepak bola asal Jerman

Timo Werner (lahir 6 Maret 1996) adalah pemain sepak bola profesional Jerman yang bermain pada posisi penyerang untuk klub Premier League Tottenham Hotspur sebagai pinjaman dari RB Leipzig dan tim nasional Jerman.

Timo Werner
Werner pada tahun 2020
Informasi pribadi
Nama lengkap Timo Werner[1]
Tanggal lahir 6 Maret 1996 (umur 28)
Tempat lahir Stuttgart, Jerman[2]
Tinggi 180 cm (5 ft 11 in)[2]
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Tottenham Hotspur
Nomor 16
Karier junior
TSV Steinhaldenfeld
2002–2013 VfB Stuttgart
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2013–2016 VfB Stuttgart 95 (13)
2016–2020 RB Leipzig 63 (34)
2020–2022 Chelsea 56 (10)
2022- 2024 RB Leipzig 54 (18)
2024- Tottenham Hotspur 8 (2)
Tim nasional
2010–2011 Jerman U-15 4 (3)
2011–2012 Jerman U-16 5 (2)
2012–2013 Jerman U-17 18 (16)
2013–2015 Jerman U-19 14 (10)
2015–2016 Jerman U-21 7 (3)
2017– Jerman 53 (24)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 21:55, 7 Mei 2022 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 20:55, 14 Juni 2022 (UTC)

Werner yang diberi julukan "Turbo Timo" oleh media Jerman karena akselerasi dan kecepatannya,[3] memulai karier sepak bola dengan klub kota kelahirannya VfB Stuttgart hingga tampil untuk tim utama klub itu saat berusia tujuh belas tahun. Ia kemudian bergabung ke RB Leipzig juta pada 2016, dengan rekor nilai transfers terbesar klub €10 juta. Bersama klub asal Leipzig itu, Werner mencatatkan diri sebagai pemain termuda yang mencapai 150 dan 200 kali penampilan di Bundesliga dan menjadi pencetak gol terbanyak pada semua kompetisi dengan 95 gol. Pada 2020, ia bergabung ke Chelsea setelah klub asal London itu menebus klausul bebas kontraknya yang bernilai €53 juta.[4] Di musim perdana bersama Chelsea, Werner menjadi salah satu pemain penting dalam perjalanan mereka meraih gelar juara Liga Champions UEFA. Setelah dua musim bersama Chelsea, pada Agustus 2022, ia kembali ke RB Leipzig dengan menandatangani kontrak berdurasi empat tahun dan nilai transfer dilaporkan mencapai €30 juta.[5]

Werner tampil untuk timnas usia muda Jerman sejak kelompok umur U-15 hingga U-21, dengan mencatatkan 34 gol dari 48 kali penampilan. Ia tampil perdana untuk timnas senior Jerman pada 2017 dan merupakan anggota skuad Jerman saat meraih gelar juara Piala Konfederasi FIFA 2017, dengan meraih penghargaan Sepatu Emas sebagai pencetak gol terbanyak pada turnamen itu. Werner juga merupakan anggota skuad Jerman pada Piala Dunia FIFA 2018 dan Kejuaraan Eropa UEFA 2020.

Karier klub

sunting

VfB Stuttgart

sunting

Werner memulai debutnya di VfB Stuttgart pada 1 Agustus 2013 di babak kualifikasi Liga Eropa UEFA 2013–14 menghadapi PFC Botev Plovdiv.[6] Werner berusia 17 tahun, empat bulan dan 25 hari, menjadi pemain termuda yang pernah bermain di tim VfB Stuttgart.[7]

Dia membuat penampilan pertamanya di Bundesliga pada 17 Agustus 2013 menghadapi Bayer Leverkusen. Pada 22 September 2013, dia gol pertamanya di Bundesliga untuk VfB Stuttgart menghadapi Eintracht Frankfurt. Pada 10 November, Werner mencetak dua gol saat timnya mengalahkan SC Freiburg dengan skor 3–1, menjadi pemain termuda dalam sejarah Bundesliga yang mencetak dua gol dalam satu pertandingan.[8]

Pada ulang tahunnya yang ke-18, Werner menandatangani kontrak profesional hingga Juni 2018.[9]

RB Leipzig

sunting

Pada 11 Juni 2016, Werner menyetujui kontrak berdurasi empat tahun dengan RB Leipzig. Biaya transfer sebesar 10 juta euro.

Chelsea

sunting

Pada 18 Juni 2020, Chelsea mengumumkan kesepakatan dengan RB Leipzig untuk mendatangkan Werner dengan menyetujui klausul bebas kontraknya yang diyakini bernilai €53 juta.[4] Ia menandatangani kontrak berdurasi lima tahun dan secara resmi bergabung pada Juli 2020.[10][11] Werner tampil perdana untuk Chelsea pada kemenangan tandang liga 3–1 atas Brighton & Hove Albion, 14 September 2020.[12] Pada 29 September 2020, ia mencetak gol perdana untuk Chelsea pada laga babak ke-empat Piala Liga Inggris yang berakhir imbang 1–1 dan kekalahan dalam babak adu penalti 4–5 melawan Tottenham Hotspur.[13] Werner mencetak gol perdananya di Liga Utama Inggris, dengan mencetak dua gol dan menjadi pengumpan gol untuk Kai Havertz dalam laga kandang melawan Southampton yang berakhir imbang 3–3 pada 17 Oktober 2020.[14]

Kembali ke RB Leipzig

sunting

Pada 9 Agustus 2022, Werner kembali bergabung ke RB Leipzig dengan menandatangani kontrak berdurasi empat tahun dan nilai transfer dilaporkan mencapai €30 juta.[5][15]

Karier internasional

sunting

Dia mewakili Jerman pada Kejuaraan Eropa UEFA U-17 2012.

Werner dipanggil ke tim senior pada 2017 oleh pelatih kepala Joachim Löw untuk pertandingan persahabatan menghadapi Inggris dan kualifikasi Piala Dunia FIFA 2018 menghadapi Azerbaijan pada 22 dan 26 Maret 2017. Pada 25 Juni 2017, Werner mencetak 2 gol menghadapi Kamerun di Piala Konfederasi FIFA 2017.[16]

Statistik karier

sunting
Per pertandingan pada 9 April 2022
Jumlah penampilan dan gol menurut klub, musim, dan kompetisi
Klub Musim Liga Piala Domestik[a] Piala Liga Eropa Lainnya Total
Divisi Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol Tampil Gol
VfB Stuttgart 2013–14[17] Bundesliga 30 4 2 0 2[b] 0 34 4
2014–15[18] 32 3 1 0 33 3
2015–16[19] 33 6 3 1 36 7
Total 95 13 6 1 2 0 103 14
VfB Stuttgart II 2013–14[17] 3. Liga 1 1 1 1
RB Leipzig 2016–17[20] Bundesliga 31 21 1 0 32 21
2017–18[21] 32 13 2 1 11[c] 7 45 21
2018–19[22] 30 16 4 3 3[b] 0 37 19
2019–20[23] 34 28 3 2 8[d] 4 45 34
Total 128 79 10 6 22 11 160 96
Chelsea 2020–21[24] Liga Utama Inggris 35 6 4 1 1 1 12[d] 4 52 12
2021–22[25] 16 3 4 2 4 1 4[d] 3 1[e] 0 29 9
Total 51 9 8 3 5 2 16 7 1 0 81 21
Total krier klub 274 101 24 10 5 2 40 18 1 0 343 130
  1. ^ Termasuk Piala DFB dan Piala FA
  2. ^ a b Penampilan di Liga Eropa UEFA
  3. ^ Enam penampilan dan tiga gol di Liga Champions UEFA, lima penampilan dan empat gol di Liga Eropa UEFA
  4. ^ a b c Penampilan di Liga Champions UEFA
  5. ^ Penampilan di Piala Super UEFA

Tim nasional

sunting
Per pertandingan pada 26 Maret 2022[26]
Jumlah penampilan dan gol menurut tim nasional dan tahun
Tim nasional Tahun Tampil Gol
Jerman 2017 10 7
2018 13 2
2019 6 2
2020 6 4
2021 12 6
2022 2 1
Total 49 22
Skor untuk Jerman ditulis di awal, kolom Skor menunjukkan skor setelah setiap gol Werner
Daftar gol Timo Werner untuk timnas Jerman
No. Tanggal Stadion Tampil Lawan Skor Hasil Kompetisi Ref.
1 25 Juni 2017 Stadion Olimpiade Fisht, Sochi, Rusia 4   Kamerun 2–0 3–1 Piala Konfederasi FIFA 2017 [27]
2 3–1
3 29 Juni 2017 Stadion Olimpiade Fisht, Sochi, Rusia 5   Meksiko 3–0 4–1 [28]
4 1 September 2017 Stadion Sinobo, Praha, Republik Ceko 7   Ceko 1–0 2–1 Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2018 [29]
5 4 September 2017 Mercedes-Benz Arena, Stuttgart, Jerman 8   Norwegia 3–0 6–0 [30]
6 4–0
7 14 November 2017 RheinEnergieStadion, Köln, Jerman 10   Prancis 1–1 2–2 Persahabatan [31]
8 8 Juni 2018 BayArena, Leverkusen, Jerman 14   Arab Saudi 1–0 2–1 [32]
9 19 November 2018 Arena AufSchalke, Gelsenkirchen, Jerman 23   Belanda 1–0 2–2 Liga A Negara UEFA 2018–19 [33]
10 11 Juni 2019 Opel Arena, Mainz, Jerman 25   Estonia 7–0 8–0 Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 [34]
11 13 Oktober 2019 A. Le Coq Arena, Tallinn, Estonia 28   Estonia 3–0 3–0 [35]
12 3 September 2020 Mercedes-Benz Arena, Stuttgart, Jerman 30   Spanyol 1–0 1–1 Liga A Negara UEFA 2020–21 [36]
13 13 Oktober 2020 RheinEnergieStadion, Köln, Jerman 33    Swiss 1–2 3–3 [37]
14 14 November 2020 Red Bull Arena, Leipzig, Jerman 34   Ukraina 2–1 3–1 [38]
15 3–1
16 7 Juni 2021 Merkur Spiel-Arena, Düsseldorf, Jerman 39   Latvia 6–0 7–1 Persahabatan [39]
17 2 September 2021 Kybunpark, St. Gallen, Swiss 43   Liechtenstein 1–0 2–0 Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2022 [40]
18 5 September 2021 Mercedes-Benz Arena, Stuttgart, Jerman 44   Armenia 4–0 6–0 [41]
19 8 September 2021 Laugardalsvöllur, Reykjavík, Islandia 45   Islandia 4–0 4–0 [42]
20 11 Oktober 2021 Toše Proeski Arena, Skopje, Makedonia Utara 47   Makedonia Utara 2–0 4–0 [43]
21 3–0
22 26 Maret 2022 Rhein-Neckar Arena, Sinsheim, Jerman 48   Israel 2–0 2–0 Persahabatan [44]

Prestasi

sunting

Chelsea

Jerman

Individual

  • Medali Emas U17 Fritz Walter Medal: 2013[50]
  • Medail Perak U19 Fritz Walter Medal : 2015[51]
  • UEFA Champions League Breakthrough XI: 2017[52]
  • Sepatu Emas Piala Konfederasi FIFA: 2017[53]
  • Skuad Terbaik Musim Liga Eropa UEFA: 2017–18[54]
  • Tim Terbaik Musim Bundesliga: 2019–20[55]
  • Tim Terbaik Musim Bundeliga versi kicker: 2019–20[56]
  • Pemain Terbaik Bulanan Bundesliga: November 2019, Desember 2019[57]

Referensi

sunting
  1. ^ "FIFA Confederations Cup Russia 2017: List of players: Germany" (PDF). FIFA. 2 July 2017. hlm. 4. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2017-07-24. Diakses tanggal 21 July 2017. 
  2. ^ a b "Timo Werner". Chelsea F.C. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  3. ^ "Timo Werner: 10 things on the jet-heeled RB Leipzig and Germany striker". Bundesliga. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  4. ^ a b Gunawan Widyantara (18 Juni 2020). "RESMI: Chelsea Selesaikan Transfer Timo Werner". Goal. Diakses tanggal 4 Agustus 2020. 
  5. ^ a b "Timo Werner: RB Leipzig re-sign striker from Chelsea on four-year deal". Sky Sports (dalam bahasa Inggris). 9 Agustus 2022. Diakses tanggal 10 Agustus 2022. 
  6. ^ "Lineups Botev Plovdiv – VfB Stuttgart". uefa.com. UEFA. 1 August 2013. Diakses tanggal 1 August 2013. 
  7. ^ "Timo Werner on the climb". vfb.de. VfB Stuttgart. 1 August 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-05. Diakses tanggal 1 August 2013. 
  8. ^ "Blitzstarter: Ibisevic und Werner ebnen den Weg". kicker.de (dalam bahasa Jerman). 10 November 2013. Diakses tanggal 10 June 2017. 
  9. ^ "Timo Werner signs until 2018". vfb.de. VfB Stuttgart. 6 March 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-18. Diakses tanggal 6 March 2014. 
  10. ^ "Timo Werner: Chelsea agree to sign forward from RB Leipzig on five-year deal". 18 Juni 2020. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  11. ^ "Timo Werner transfer agreed". Chelsea F.C. Official Website. 18 Juni 2020. Diakses tanggal 4 Agustus 2020. 
  12. ^ "Timo Werner gives Chelsea new dimension in win over Brighton". 15 September 2020. Diakses tanggal 15 September 2020. 
  13. ^ Rizkaart Cendradiputra (30 September 2020). "Laporan Pertandingan: Tottenham Hotspur vs Chelsea". 
  14. ^ Rizkaart Cendradiputra (17 Oktober 2020). "Laporan Pertandingan: Chelsea vs Southampton". 
  15. ^ "Werner returns to Leipzig". chelseafc.com (dalam bahasa Inggris). Chelsea F.C. 9 Agustus 2022. Diakses tanggal 10 Agustus 2022. 
  16. ^ ""Absolut verdient": Löw nominiert Werner erstmals". kicker.de (dalam bahasa Jerman). 17 March 2017. Diakses tanggal 10 Juni 2017. 
  17. ^ a b "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2013/14" [Werner Timo: Club: Caps: 2013/14]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  18. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2014/15" [Werner Timo: Club: Caps: 2014/15]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  19. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2015/16" [Werner Timo: Club: Caps: 2015/16]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  20. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2016/17" [Werner Timo: Club: Caps: 2016/17]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  21. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2017/18" [Werner Timo: Club: Caps: 2017/18]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  22. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2018/19" [Werner Timo: Club: Caps: 2018/19]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 25 Juni 2020. 
  23. ^ "Werner Timo: Verein: Einsätze: 2019/20" [Werner Timo: Club: Caps: 2019/20]. kicker (dalam bahasa Jerman). Olympia-Verlag. Diakses tanggal 27 Juni 2020. 
  24. ^ "Pertandingan yang dimainkan oleh Timo Werner pada 2020/2021". Soccerbase. Centurycomm. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  25. ^ "Pertandingan yang dimainkan oleh Timo Werner pada 2021/2022". Soccerbase. Centurycomm. Diakses tanggal 9 April 2022. 
  26. ^ "General Information about the player Timo Werner" [Informasi umum tentang pemain Timo Werner]. National Football Teams (dalam bahasa Inggris). Benjamin Strack-Zimmermann. Diakses tanggal 27 Maret 2022. 
  27. ^ "Jerman vs. Cameroon 3–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  28. ^ "Jerman vs. Mexico 4–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  29. ^ "Republik Ceko vs. Jerman 1–2: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  30. ^ "Jerman vs. Norway 6–0: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  31. ^ "Jerman vs. France 2–2: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  32. ^ "Jerman vs. Saudi Arabia 2–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  33. ^ "Jerman vs. Netherlands 2–2: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  34. ^ "Jerman vs. Estonia 8–0: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  35. ^ "Estonia vs. Jerman 0–3: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  36. ^ "Jerman vs. Spain 1–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  37. ^ "Jerman vs. Switzerland 3–3: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  38. ^ "Jerman vs. Ukraine 3–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  39. ^ "Jerman vs. Latvia 7–1: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  40. ^ "Liechtenstein vs. Jerman 0–2: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  41. ^ "Jerman vs. Armenia 6–0: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 7 September 2021. 
  42. ^ "Iceland vs. Jerman 0–4: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 8 September 2021. 
  43. ^ "North Macedonia vs. Germany 0–4: Summary". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 12 Oktober 2021. 
  44. ^ "Jerman vs. Israel 2–0: Rangkuman". Soccerway. Perform Group. Diakses tanggal 9 April 2022. 
  45. ^ McNulty, Phil (29 Mei 2021). "Man. City 0–1 Chelsea". BBC Sport. Diakses tanggal 31 Mei 2021. 
  46. ^ Sterling, Mark (11 Agustus 2021). "Chelsea 1–1 Villarreal (Chelsea win 6-5 on penalties)". BBC Sport. Diakses tanggal 11 Agustus 2021. 
  47. ^ Sipahutar, Celvin Moniaga (13 Februari 2022). Idris, Firzie A., ed. "Hasil Chelsea Vs Palmeiras 2-1: Havertz Jadi Pahlawan Lagi, The Blues Juara Piala Dunia Antarklub!". Kompas.com. Diakses tanggal 13 Februari 2022. 
  48. ^ Satrio, Tino (13 Februari 2022). "Hasil Final Piala Dunia Klub 2021: Kalahkan Palmeiras Lewat Drama Babak Tambahan, Chelsea Pastikan Gelar Juara". Okezone.com. Diakses tanggal 13 Februari 2022. 
  49. ^ "Match report: Chile – Germany". FIFA. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Juni 2019. 
  50. ^ "XI: Fritz Walter medal winners". Bulinews. Diakses tanggal 19 Juli 2020. 
  51. ^ "Tah heads up 2015 Fritz Walter Medal winners | DW | 30 Juli 2015". Deutsche Welle. Diakses tanggal 19 Juli 2020. 
  52. ^ "Champions League breakthrough team of 2017". UEFA.com: The official website for European football. 24 Desember 2017. Diakses tanggal 24 Desember 2017. 
  53. ^ "FIFA Confederations Cup Russia 2017™". FIFA. Diakses tanggal 6 September 2021. 
  54. ^ "Liga Eropa UEFA Squad of the 2017/18 Season". UEFA. 17 Mei 2018. 
  55. ^ "Bundesliga Fantasy Manager Team of the Season 2019/20". Bundesliga. 28 Agustus 2020. Diakses tanggal 2 September 2020. 
  56. ^ "Sechsmal Bayern, einmal Gladbach: Die kicker-Elf der Saison (2019/20)" (dalam bahasa Jerman). kicker. 3 Juli 2020. Diakses tanggal 3 September 2020. 
  57. ^ "Bundesliga Player of the Month". Bundesliga. Diakses tanggal 24 Januari 2020. 

Pranala luar

sunting