Amiibo
Amiibo (Jepang: アミーボ , Hepburn: Amībo, yang ditulis amiibo) adalah gudang protokol dan komunikasi nirkabel Nintendo, yang menggunakan item-item toys-to-life dan platform permainan Nintendo 3DS dan Wii U. Layanan tersebut diluncurkan pada November 2014 dalam bentuk pembaharuan sistem perangkat lunak dan serial figurine yang disediakan Amiibo, yang disebut sebagai "figurine Amiibo" atau disingkat "Amiibo". Figurine tersebut mirip dengan bentuk dan kegunaan pada serial Skylanders dan Disney Infinity.
Standar internasional | Komunikasi jarak dekat |
---|---|
Dikembangkan oleh | Nintendo |
Diperkenalkan | 10 Juni 2014 |
Industri | Permainan video |
Tipe konektor | Nirkabel |
Perangkat keras yang kompektibel | |
Kisaran fisik | < 20 cm (7,9 in) |