Andriyanto Johan Syah
Andriyanto Johan Syah, S. T, M. M. (lahir 23 April 1971) adalah anggota fraksi Partai Amanat Nasional. Beliau maju kembali sebagai caleg DPR RI Jawa Tengah Dapil X (Kabupaten Batang, Kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, dan Kabupaten Pemalang) dari Partai Amanat Nasional dengan nomor urut 3
Andriyanto Johan Syah S. T, M. M. | |
---|---|
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat RI | |
Presiden | Ir. H. Joko Widodo |
Informasi pribadi | |
Lahir | 23 April 1971 Jakarta, Indonesia |
Kebangsaan | Indonesia |
Suami/istri | Diah Nawang Palupi |
Almamater | Institut Pertanian Bogor |
Profesi | Politisi |
Sunting kotak info • L • B |
Karier politik
suntingAndriyanto Johan Syah akan mencalonkan diri kembali sebagai caleg DPR RI Jawa Tengah dapil X (Kabupaten batang, kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, Kabupaten Pemalang dengan nomor urut 3 Partai Golkar.[butuh rujukan]
Pada pemilu 2014, Andriyanto mencalonkan dri sebagai caleg DPR RI Jawa Tengah Dapil X (Kabupaten Batang, Kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, dan Kabupaten Pemalang) dengan nomor urut 5. Beberapa situs berita menyatakan bahwa Andriyanto, beserta beberapa caleg dari partai lainnya seperti Muhammad Hanif Dhakiri, Hendrawan Supratikno, dan Budi Supriyanto diprediksi lolos ke Senayan.[1]
Riwayat pendidikan
sunting- Program Doktor (S3) Institut Pertanian Bogor-Ekonomi Pertanian (Belum Selesai), Bogor (2004-sekarang)
- S2 Institut Teknologi Bandung Magister Manajement (1993-1995)
- S1 Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya (1989-1993)
- SMA Negeri 1 Pemalang (1986-1989)
- SMP Negeri 2 Pemalang (1983-1986)
- SD Negeri 1 Kebondalem Pemalang (1977-1983)
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ Ini Caleg DPR Terpilih Dari Dapil Jateng X, Mentan Suswono Gagal Diarsipkan 2014-05-18 di Wayback Machine., sayangi.com, diakses 18 Mei 2014
Pranala luar
sunting- Ulasan Andriyanto di pemilu.asia
- Daftar calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat 2014-2019 untuk Jawa Tengah
- Riwayat Andriyanto di dct.kpu.go.id Diarsipkan 2016-03-05 di Wayback Machine.