El'ad
kota di Israel
El'ad, juga disebut Elad (bahasa Ibrani: אלעד), adalah sebuah kota di Distrik Tengah, Israel. Letaknya sekitar 25 kilometer (16 mi) dari sebelah timur Tel Aviv pada Rute 444 antara Rosh HaAyin dan Shoham. Pada 2009, kota tersebut memiliki populasi sebesar 36,300 jiwa.[1]
El'ad
| |
---|---|
Transkripsi bahasa Ibrani | |
• ISO 259 | ʔelˁad |
Distrik | Tengah |
Didirikan | 1998 |
Pemerintahan | |
• Jenis | Kota (sejak 2008) |
• Kepala Daerah | Israel (Srulik) Porush (UTJ) |
Luas | |
• Total | 2.756 dunams (2,756 km2 or 1,064 sq mi) |
Populasi (2009)[1] | |
• Total | 36.300 |
• Kepadatan | 13/km2 (34/sq mi) |
Referensi
sunting- ^ a b "Table 3 - Population of Localities Numbering Above 2,000 Residents and Other Rural Population" (PDF). Israel Central Bureau of Statistics. 2010-06-30. Diakses tanggal 2010-10-30.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Elad.