Liga Super Indonesia U-21 2014

Liga Super Indonesia U-21 2014 adalah edisi keenam dari Liga Super Indonesia U-21, kompetisi sepak bola yang diperuntukkan untuk pemain sepak bola yang berusia 21 tahun ke bawah. Musim dimulai dari tanggal 12 April 2014 dan berakhir pada tanggal 27 September 2014. Tidak seperti musim sebelumnya, musim ini hanya diikuti oleh tim U-21 dari Liga Super Indonesia 2014.

Liga Super Indonesia U-21
Musim2014
Jumlah pertandingan76
Jumlah gol232 
(3,05 per pertandingan)
Kemenangan kandang
terbesar
Persita U-21 7 - 0 Persiba U-21 (12 Juni)
2015

Arema FC U-21 adalah juara bertahan musim ini.

Format

sunting

Kompetisi ini dibagi menjadi empat putaran terdiri dari dua tahap grup dan dua putaran sistem gugur, yaitu semifinal dan final. Pada tahap pertama, tim dibagi menjadi lima grup masing-masing berisi empat atau lima klub, dua atau tiga tim teratas dari setiap grup akan maju ke tahap kedua. Tahap kedua terdiri dari tiga grup yang berisi empat tim di setiap grup, tim terbaik dan runner-up terbaik dari setiap grup akan maju ke semifinal. Pemenang semifinal akan maju ke final untuk menentukan juara.[1]

Pemain yang lahir pada atau setelah 1 Januari 1993 memenuhi syarat untuk mengikuti turnamen.

Babak pertama

sunting

Putaran pertama dimulai dari tanggal 12 April 2014.[1] Semua grup memakai sistem kompetisi penuh, dengan pengecualian Grup 5 yang memakai sistem kompetisi setengah.

Grup 1

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Semen Padang U-21 6 3 3 0 11 6 +5 12 Lolos ke babak kedua
2 Sriwijaya FC U-21 6 3 2 1 10 6 +4 11
3 Persib Bandung U-21 6 2 1 3 7 10 −3 7
4 Pelita Bandung Raya U-21 6 1 0 5 7 13 −6 3
Sumber: Statistik
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak.

Grup 2

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persita U-21 8 6 0 2 25 8 +17 18 Lolos ke babak kedua
2 Arema Cronous U-21 8 4 2 2 11 8 +3 14
3 Persija Jakarta U-21 8 4 1 3 12 12 0 13
4 Persiba Bantul U-21 8 3 0 5 8 23 −15 9
5 Persijap Jepara U-21 8 1 1 6 13 18 −5 4
Sumber: Statistik
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak.

Grup 3

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persik Kediri U-21 8 7 1 0 20 11 +9 22 Lolos ke babak kedua
2 Bhayangkara F.C. U-21 8 5 0 3 19 10 +9 15
3 Gresik United U-21 8 3 1 4 10 11 −1 10
4 Persela U-21 8 1 3 4 8 14 −6 6
5 Persepam Pamekasan U-21 8 1 1 6 6 17 −11 4
Sumber: Statistik
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak.

Grup 4

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persiba Balikpapan U-21 6 5 0 1 12 9 +3 15 Lolos ke babak kedua
2 Mitra Kukar FC U-21 6 4 0 2 12 5 +7 12
3 Putra Samarinda U-21 6 3 0 3 8 7 +1 9
4 Barito Putera U-21 6 0 0 6 5 16 −11 0
Sumber: Statistik
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak.

Grup 5

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persipura U-21 6 5 1 0 15 4 +11 16 Lolos ke babak kedua
2 Persiram U-21 6 3 1 2 12 7 +5 10
3 PSM Makassar U-21 6 0 4 2 5 7 −2 4
4 Perseru Serui U-21 6 0 2 4 2 16 −14 2
Sumber: Statistik
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak.

Babak kedua

sunting

Babak kedua digelar pada 1 September 2014 hingga 19 September 2014 dalam sistem kompetisi penuh yang digelar di dua tempat.

Grup K

sunting

Pertandingan Grup K dilaksanakan di Stadion Haji Agus Salim dan Stadion Brawijaya.

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Semen Padang U-21 6 4 2 0 10 3 +7 14
2 Persik Kediri U-21 6 2 2 2 9 12 −3 8
3 Arema Cronous U-21 6 2 2 2 12 12 0 8
4 Gresik United U-21 6 1 0 5 9 13 −4 3
Sumber:  

Grup L

sunting

Pertandingan Grup L dilaksanakan di Stadion Gelora 10 November dan Stadion Gelora Sriwijaya.

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Sriwijaya FC U-21 6 4 1 1 17 6 +11 13
2 Persita U-21 6 3 2 1 8 6 +2 11
3 Persija Jakarta U-21 6 2 1 3 7 13 −6 7
4 Bhayangkara F.C. U-21 6 1 0 5 8 15 −7 3
Sumber:  

Grup M

sunting

Pertandingan Grup M dilaksanakan di Stadion Mandala dan Stadion Persiba.[2]

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Persipura U-21 6 5 1 0 16 3 +13 16
2 Mitra Kukar U-21 6 3 2 1 11 6 +5 11
3 Persiram U-21 6 2 0 4 7 15 −8 6
4 Persiba Balikpapan U-21 6 0 1 5 6 16 −10 1
Sumber:  

Peringkat kedua terbaik

sunting
Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Mitra Kukar U-21 6 3 2 1 11 6 +5 11
2 Persita U-21 6 3 2 1 8 6 +2 11
3 Persik Kediri U-21 6 2 2 2 9 12 −3 8
Sumber:  

Babak gugur

sunting

Pertandingan dilaksanakan di Stadion Si Jalak Harupat.[3]

Semifinal

sunting

Pertandingan dilaksanakan pada 16 Oktober 2014.

Tim 1  Skor  Tim 2
Semen Padang U-21 2–0 Mitra Kukar U-21
Persipura U-21 1–1
(3–4 a.p.)
Sriwijaya FC U-21

Perebutan tempat ketiga

sunting

Pertandingan dilaksanakan pada 19 Oktober 2014.

Tim 1  Skor  Tim 2
Mitra Kukar U-21 0–0
(4–5 a.p.)
Persipura U-21

Pertandingan dilaksanakan pada 19 Oktober 2014.

Tim 1  Skor  Tim 2
Semen Padang U-21 4–0 Sriwijaya FC U-21

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ a b "Kick-Off U-21 ISL 2014 : 12 April 2014" (dalam bahasa Indonesian). ligaindonesia.co.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-04. Diakses tanggal 4 March 2014. 
  2. ^ "11 Agustus, Babak 12 Besar ISL U-21" (dalam bahasa Indonesian). Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 July 2014. Diakses tanggal 14 August 2014. 
  3. ^ "Semifinal dan Final Pindah ke Bandung" (dalam bahasa Indonesian). Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 Oktober 2014. Diakses tanggal 14 Oktober 2014. 

Pranala luar

sunting