Selamat datang!

Halo, Gung Sunu, dan selamat datang di Wikipedia! Terimakasih atas kontribusi anda. Saya harap Anda menyukai tempat ini dan memutuskan untuk tetap berkontribusi. Berikut adalah beberapa pranala ke halaman yang mungkin berguna bagi Anda:

Anda mungkin juga ingin menyelesaikan Dunia Wikipedia, sebuah tur interaktif yang akan membantu Anda mempelajari dasar-dasar penyuntingan Wikipedia. Anda dapat mengunjungi Warung Kopi untuk mengajukan pertanyaan atau mencari bantuan. Butuh ide tentang hal-hal yang perlu dilakukan? Cobalah Pusat tugas.

Harap ingat untuk menandatangani pesan Anda di halaman pembicaraan dengan mengetikkan empat tilde (~~~~); ini akan secara otomatis memasukkan nama pengguna Anda dan tanggal. Jika Anda memerlukan bantuan, lihat Wikipedia:Pertanyaan, tanyakan kepada saya di halaman pembicaraan saya, or meminta bantuan di halaman pembicaraan Anda, dan seorang sukarelawan akan segera merespons. Sekali lagi, selamat datang! Badak Jawa (bicara) 27 April 2024 06.14 (UTC)Balas

Pangkalan Angkatan Laut Muara

sunting

Hello. Please forgive my use of English language. I noticed you created a new article Pangkalan Angkatan Laut Muara. This appears to be an entire copy of Muara Naval Base from the English Wikipedia. Whilst copying is allowed from one language version to another - you must provide the appropriate attribution. Please seek advice from your local Village pump on how to correctly attribute when copying from within Wikipedia. Kind regards. Militum professio scriniarii (bicara) 19 Mei 2024 02.21 (UTC)Balas