Halo, Menikure, selamat datang di Wikipedia bahasa Indonesia!
Memulai
Memulai
Memulai
  • Para pengguna baru dapat melihat Pengantar terlebih dahulu.
  • Anda bisa mengucapkan selamat datang kepada Wikipediawan lainnya di Halaman perkenalan
  • Bingung mulai menjelajah dari mana? Kunjungi Halaman sembarang
  • Untuk mencoba-coba menyunting, silakan gunakan bak pasir.
  • Baca juga Pancapilar sebelum melanjutkan. Ini adalah lima hal penting yang mendasari hari-hari Anda bersama Wikipedia di seluruh dunia.
Bantuan
Bantuan
Bantuan
  • Bantuan:Isi - tempat mencari informasi tentang berkontribusi di Wikipedia, sebelum bertanya kepada pengguna lain.
  • FAQ - pertanyaan yang sering diajukan tentang Wikipedia.
  • Portal:Komunitas - informasi aktivitas di Wikipedia.
Tips
Tips
Tips
Membuat kesalahan?
Membuat kesalahan?
Membuat kesalahan?
  • Jangan takut! Anda tidak perlu takut salah ketika menyunting atau membuat halaman baru, menambahkan atau menghapus kalimat.

    Pengurus dan para pengguna lainnya yang memantau perubahan terbaru akan segera menemukan kesalahan Anda dan mengembalikannya seperti semula.

Welcome! If you are not an Indonesian speaker, you may want to visit the Indonesian Wikipedia embassy or a slight info to find users speaking your language. Enjoy!
Selamat menjelajah, kami menunggu suntingan Anda di Wikipedia bahasa Indonesia!
Aldo samulo (bicara) 12:41, 4 Desember 2010 (UTC)

Bagaimana caranya?

sunting

Selamat pagi.
Baik, namun mohon maaf sebelumnya. Sebelumnya saya sudah pernah mencoba membuat halaman-halaman kategori, namun saya tidak bisa. Bagaimana cara membuatnya? Terima kasih. Mohon maaf atas kekacauan berbahasa Inggris yang saya gunakan.

Good morning.
Okay, but I'm sorry before. Previously I've tried to create the pages of categories, but I can not. How to make it? Thank you. I'm sorry for my bad English.

Henky Yoga (bicara) 10.55 UTC+7

Peningkatan pada seluler - beri tahu kami pendapat Anda!

sunting

Hai, nama saya Sam dan saya Manajer Produk di Yayasan Wikimedia. Tim saya sedang bekerja untuk meningkatkan situs web seluler Wikipedia, dan sebagai seorang editor yang telah melakukan banyak pengeditan di web seluler, kami sangat menghargai masukan Anda.

Kami sedang mengeksplorasi desain baru untuk halaman Diff, yang dapat Anda baca di halaman proyek tim kami. Kami memiliki beberapa pertanyaan terkait dengan pendapat Anda tentang perbedaan di seluler saat ini dan apa yang bisa kami lakukan untuk membuatnya lebih baik lagi. Silakan pergi ke sana dan sampaikan pendapat Anda!

Kami juga ingin memberitahukan bahwa kami sedang memulai sebuah buletin. Silakan mendaftar ke buletin kami jika Anda ingin tetap mengetahui perubahan yang kami buat pada pengalaman web seluler.

Karena kami tidak memiliki pembicara bahasa Indonesia yang fasih di tim kami, kami mungkin tidak dapat menanggapi umpan balik Anda dengan cepat, tetapi kami akan membaca dan menerjemahkan semua yang Anda posting ke halaman proyek kami. Terima kasih atas waktu Anda! Samwalton9 (WMF) (talk) 12:01, 21 September 2022 (UTC)