I am not human...
I am not alien...
I am Wikipedian
Profil Pengguna:M. Adiputra
Data Pengguna:
M. Adiputra
|
Tentang pengguna ini |
|
Hal-hal yang digemari: |
|
Tujuan menjadi Wikipediawan |
---|
|
Halaman pribadi |
Halaman bak pasir pribadi Proyek pribadi |
Penghargaan
Barnstar
Penghargaan sebagai pengguna baru istimewa
Exceptional newcomer | ||
The Exceptional Newcomer Award may be awarded to newcomers who display exceptional enthusiasm, skill, and boldness beyond their experience. Tak banyak pengguna seperti Anda, yang meskipun "baru" bergabung selama 2 bulan, tetapi telah memberikan kontribusi yang cukup besar untuk WBI. Semoga Anda semakin "menggila" di bulan2 berikutnya :-) Salam (^_^) RickySetiawan (kirim pesan) 13:20, 15 April 2007 (UTC) |
Bintang Wiki
BintangWiki Wikipedia | ||
"BintangWiki Wikipedia" diberikan kepada M. Adiputra yang telah dikenal dengan kontribusinya yang berharga kepada Wikipedia, agar dapat diketahui komunitas bahwa hasil kerja-kerasnya diketahui dan dihargai. Saya berikan penghargaan ini untuk anda atas kontribusinya menambah-nambah dan mengembangkan artikel mengenai agama Hindu dan wiracarita Mahabharata serta Ramayana. Selain itu anda seorang pengguna muda yang cepat belajar dan tajam ingatannya. Meursault2004ngobrol 18:06, 24 Oktober 2007 (UTC) |
- Pengembangan artikel bernuansa Hindu
- Pengembangan tokoh-tokoh Itihasa: