Yang Yong-hi

Revisi sejak 20 September 2015 12.49 oleh Rachmat04 (bicara | kontrib) (→‎Kehidupan dan karier: +perbaiki, +rapikan, replaced: karir → karier using AWB)

Yang Yong-hi (ヤン・ヨンヒ) adalah seorang sutradara film Korea kelahiran Jepang (atau Zainichi).

Yang Yong-hi
Lahir11 November 1964 (umur 59)
Osaka, Jepang
PendidikanUniversitas Korea di Tokyo
Universitas New York - gelar master dalam bidang Pembelajaran Media
PekerjaanSutradara film
Nama Korea
Hangul
양영희
Hanja
Alih AksaraYang Yeong-hui
McCune–ReischauerYang Yŏng-hŭi
IMDB: nm2134169 Allocine: 427544 Allmovie: p455900
Twitter: yangyonghi Edit nilai pada Wikidata

Kehidupan dan karier

Yang Yong-hi adalah penduduk Korea generasi kedua yang lahir di Osaka, Jepang pada 11 November 1964. Ia berasal dari masyarakat minoritas beretnis Korea di Jepang, beberapa diantara mereka merupakan keturunan dari orang-orang Korea yang datang kesana pada masa pemerintahan kolonial Jepang di Korea pada 1910-1945. Yang belajar di Universitas Korea di Tokyo dan Universitas Sekolah Baru, dimana ia meraih gelar master dalam bidang pembelajaran media. Ia dapat menggunakan tiga bahasa.

Filmografi

Pranala luar