Demam

Revisi sejak 2 November 2007 05.12 oleh Danu Widjajanto (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'thumb|right|Termometer yang menunjukan suhu 38.7 °C '''Demam''' adalah suatu keadaan di mana suhu badan melebihi 37<sup>0</sup>C...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Demam adalah suatu keadaan di mana suhu badan melebihi 370C yang disebabkan oleh penyakit atau radang. Anak yang memiliki suhu tinggi karena suhu tinggi berkepanjangan dapat menyebabkan sawan. Demam yang melebihi 3 hari mungkin merupakan malaria atau penyakit yang disebabkan oleh nyamuk lainnya.

Termometer yang menunjukan suhu 38.7 °C

Tanda dan gejala

  1. Badan panas
  2. Pernafasan meningkat
  3. Muka menjadi merah
  4. Tidak aktif dan lemah
  5. Gelisah
  6. Selera makan menurun
  7. Menggigil

Tindakan yang di ambil

  1. Biarkan penderita berada di tempat yang mempunyai udara yang baik.
  2. Kenakan pakaian tipis.
  3. Minum air yang banyak.
  4. Beri obat menurut resep dokter
  5. Dikompres jika suhu melebihi 380C.