Da capo

Revisi sejak 25 Januari 2016 12.03 oleh Adven Nababan (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Da Capo''' (Ita. atau ''dal capo'' disingkat d.c. arti ''dari permulaan'') merupakan tanda dalam musik untuk menunjukkan bahwa bagian pertama dari...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Da Capo (Ita. atau dal capo disingkat d.c. arti dari permulaan) merupakan tanda dalam musik untuk menunjukkan bahwa bagian pertama dari komposisi harus diulang atau tanda yang menunjukan untuk memulai dari awal kembali.[1][2]

Referensi

  1. ^ Hassan Sadhily. Ensiklopedi Indonesia Volume 2. Jakarta: Ichtiar Baru-Van Hoeve.
  2. ^ Glosarium musik diakses 20 Januari 2016