17 Februari
tanggal dalam sistem kalender
17 Februari adalah hari ke-48 dalam kalender Gregorian.
Februari | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|
Mi | Sn | Sl | Ra | Ka | Ju | Sa |
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | ||
2024 |
Peristiwa
- 1753 - 17 Februari dilanjutkan oleh 1 Maret ketika Swedia berganti dari kalender Gregorian ke kalender Julian.
- 1867 - Kapal pertama melewati Terusan Suez.
- 1895 - Swan Lake, salah satu balet paling terkenal, dengan musik dari Pyotr Ilyich Tchaikovsky, dipertunjukkan sepenuhnya untuk pertama kalinya di Saint Petersburg, Rusia.
- 1933 - Majalah Newsweek mulai diterbitkan.
- 1947 - Propaganda: Voice of America mulai menyiarkan siaran radio ke Uni Soviet.
- 1959 - Satelit cuaca pertama, Vanguard 2, diluncurkan.
- 1979 - Perang Tiongkok-Vietnam dimulai.
- 1984 - Badan Hukum Saksi-Saksi Yehuwa "Wachtturm Bibel- und Traktat-Gesellschaft, Deutscher Zweig, e.V., Wiesbaden" di Jerman berganti nama dengan "Wachtturm Bibel- und Traktat-Gesellschaft, Deutscher Zweig, e.V., Selters/Taunus".
- 1995 - Perang Cenepa antara Peru dan Ekuador berakhir setelah adanya gencatan senjata hasil bantuan PBB.
- 1996 - Di Philadelphia, Pennsylvania, juara dunia Garry Kasparov mengalahkan superkomputer Deep Blue dalam pertandingan catur.
Kelahiran
- 1981 - Paris Hilton.
Meninggal
Hari besar dan peringatan
16 Februari - 17 Februari - 18 Februari - Kalender Peristiwa