Adhariani

Revisi sejak 15 Maret 2016 18.49 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: minor cosmetic change)

Adhariani (lahir 16 September 1964) adalah seorang politisi Indonesia. Ia duduk di kursi DPD-RI wakil dari Kalimantan Selatan dengan mengantongi 125.131 suara dalam Pemilu Legislatif 2009.

Adhariani
Lahir(1964-09-16)16 September 1964
Indonesia Banjarmasin, Kalimantan Selatan
KebangsaanIndonesia Indonesia
Almamater-Universitas Lambung Mangkurat
-STIH Sultan Adam Banjarmasin
PekerjaanPolitisi
Dikenal atasAnggota DPD-RI

Pendidikan

  • S1 Fakultas Pertanian Universitas Lambung Mangkurat (1991)
  • S1 Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sultan Adam Banjarmasin (2005)

Karier

  • Anggota DPRD Kalimantan Selatan
  • Anggota DPD-RI

Pranala luar