Manu García
Manuel 'Manu' García Alonso (lahir 2 Januari 1998) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol yang bermain untuk klub Manchester City, biasa bermain pada posisi gelandang.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Manuel García Alonso | ||
Tanggal lahir | 2 Januari 1998 | ||
Tempat lahir | Oviedo, Spanyol | ||
Tinggi | 170 m (557 ft 9 in) | ||
Posisi bermain | Gelandang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Manchester City | ||
Nomor | 76 | ||
Karier junior | |||
2005–2010 | Astur | ||
2010–2014 | Sporting Gijón | ||
2014– | Manchester City | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2014– | Manchester City | 1 | (0) |
Tim nasional | |||
2013 | Spanyol U-16 | 2 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 21:25, 22 September 2015 (UTC) |
Manu memulai karier juniornya di Sporting Gijón sebelum pindah ke Manchester City pada tahun 2014[1] dan melakukan debutnya di tim senior pada pertandingan Piala Liga Inggris melawan Sunderland pada tanggal 22 September 2015.[2]
Referensi
- ^ "El Manchester City se lleva de Mareo al centrocampista cadete Manu García" (dalam bahasa Spanyol). El Comercio. 2 May 2013. Diakses tanggal 12 October 2015.
- ^ "Sunderland 1–4 Man City". BBC Sport. 22 September 2015. Diakses tanggal 12 October 2015.
Pranala luar
- Manchester City profile
- (Inggris) Profil dan Statistik Manu García pada situs web BDFutbol.com
- (Inggris) Manu García – pada situs web resmi UEFA (arsip)
- (Inggris) Profil dan statistik Manu García di situs web Soccerbase.com
- Profil dan statistik Manu García di situs web Soccerway.com