Gempa bumi Halmahera 2014

Revisi sejak 18 Maret 2016 06.35 oleh Rachmat-bot (bicara | kontrib) (tidy up)

Gempa bumi Halmahera 2014 adalah gempa bumi yang terjadi pada 15 November 2014 dengan kekuatan gempa 7,3 skala richter. Gempa dirasakan di wilayah Maluku dan Maluku Utara hingga Sulawesi Utara.[2] Pusat gempa bumi terjadi di laut dengan kedalaman 10 KM di kawasan laut wilayah Maluku Utara.[3] Setelah gempa utama, terjadi gempa susulan dengan kekuatan gempa yang terus menurun.[4]

Gempa bumi Halmahera 2014
Waktu UTC??
ISC
USGS-ANSS
Tanggal *11:31:50, 15 November 2014 (UTC) (2014-11-15T11:31:50Z)
Tanggal setempat
Waktu setempat
Kekuatan7.3 Mw[1]
Kedalaman10 kilometer (6,2 mi)
Episentrum1°56′N 126°30′E / 1.94°N 126.50°E / 1.94; 126.50
Wilayah bencanaIndonesia
Intensitas maks.MM V
Tsunamitidak terjadi
Usang Lihat dokumentasi.

Referensi

  1. ^ 3 Gempa Besar Hantam Maluku Utara, Berpotensi Tsunami, www.liputan6.com, diakses pada 15 November 2014.
  2. ^ Gempa 7,3 SR Guncang Ternate Berpotensi Tsunami, www.republika.co.id, diakses pada 15 November 2014.
  3. ^ Gempa Maluku, Halmahera dan Talaud Siaga Tsunami, www.tempo.co, diakses pada 15 November 2014.
  4. ^ Gempa Susulan 5,1 SR Terjadi Halmahera Malut, www.detik.com, diakses pada 15 November 2014.