Skadron Udara 600/Angkut Taktis

Revisi sejak 23 Maret 2016 17.17 oleh Arif putra 2302 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox military unit | unit_name = Skadron Udara 600<br>Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut | image = 200px | capt...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Skadron Udara 600/Angkut taktis adalah Skadron yang berada dibawah Puspenerbal TNI Angkatan Laut.[1] Tugas Pokok Skadron Udara 600 adalah membina kekuatan dan kemampuan pesawat udara untuk melaksanakan tugas Dukungan Logistik Terbatas. Disamping itu juga mampu melaksanakan tugas tambahan yang antara lain :

  • Penerjunan pasukan baik statik maupun Free Fall.
  • Evakuasi Medis Udara.
  • Search and Rescue
Skadron Udara 600
Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut
Berkas:Logo Skadron Udara 600 Puspenerbal.png
Lambang Skadron Udara 600
NegaraIndonesia
CabangTNI Angkatan Laut
Tipe unitPenerbang TNI Angkatan Laut
Situs webwww.puspenerbal.mil.id

Referensi