Alhambra
Alhambra (bahasa Arab: الحمراء = Al-Ħamrā'; berarti "merah") adalah nama sebuah kompleks istana sekaligus benteng yang megah dari kekhalifahan bani ummayyah di Granada, Spanyol bagian selatan (dikenal dengan sebutan Al-Andalus ketika benteng ini didirikan), yang mencakup wilayah perbukitan di batas kota Granada. Istana ini dibangun sebagai tempat tinggal khalifah beserta para pembesarnya.
Situs Warisan Dunia UNESCO | |
---|---|
Kriteria | Kebudayaan: i, iii, iv |
Nomor identifikasi | 314 |
Pengukuhan | 1984 (8th) |
Perluasan | 1994 |
Pranala luar
- www.AlhambraDeGranada.org
- www.alhambra.org
- www.AlhambraGranada.info
- www.alhambra.info
- www.AlhambraGranadaTours.com Guide
- Alhambra in turgranada.es Official Site for tourism of the province of Granada
- Alhambra Official Guides
- Vote for the Alhambra in 7 New Wonders
- Photos of Alhambra
- Alhambra Architectural Review
- Alhambra - information on garden history and design
- Detailed study with photos of the Alhambra Granada
- Google maps satellite image
- Article with English translations of the poems on the walls of Alhambra
Alhambra
Referensi
- Irwin, Robert. The Alhambra. Massachusetts: Harvard University Press, 2004.
- Grabar, Oleg. The Alhambra. Massachusetts: Harvard University Press, 1978
- Jacobs, Michael and Francisco Fernandez. Alhambra. New York: Rizzoli International Publications, 2000.
- Lowney, Chris. A Vanished World: Medieval Spain’s Golden Age of Enlightenment. New York: Simon and Schuster, Inc, 2005.
- Menocal, Maria, Rosa. The Ornament of the World. Boston: Little, Brown and Company, 2002.
- Read, Jan. The Moors in Spain and Portugal. Great Britain: Faber and Faber Limited, 1974
- Steves, Rick (2004). Spain and Portugal 2004, pp. 204–205. Avalon Travel Publishing. ISBN 1-56691-529-5.
Galeri
-
Plan of the Palacio Arabe 1889
-
Istana dilihat dari jauh
-
Mocárabes atau sarang lebah
-
Detail yang indah dari ukiran di dinding, "Golden Room" patio
-
Istana Alhambra waktu malam
-
Kolam di istana "El Partal"
-
Efek cahaya di dalam "Bangsal singa"
-
Para pengunjung di dalam istana "Comares"
-
Pemandangan di timur Sierra Nevada dilihat dari Alcazaba