Milomir Šešlija

Revisi sejak 25 April 2016 06.42 oleh AH Templerun (bicara | kontrib) (ringkasan biography dan templat)

Milomir Seslija atau lebih sering dipanggil Milo (lahir 21 Juli 1964 di Sarajevo, Bosnia dan Herzegovina) adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Bosnia, yang pada 3 Oktober 2011 resmi melatih Arema Indonesia.[1] Namun karna masalah dualisme, Milo akhirnya hanya melatih selama 3 bulan dan digantikan oleh Dejan Antonic. Sebelumnya ia melatih F.C. Rudar.

Milomir Seslija
Berkas:Milomir Seslija.jpg
Milo saat melatih untuk Arema Indonesia
Informasi pribadi
Nama lengkap Milomir Seslija
Tanggal lahir 21 Juli 1964 (umur 60)
Tempat lahir Sarajevo, Bosnia dan Herzegovina
Informasi klub
Klub saat ini Arema Cronus (pelatih)
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1985-1986 F.C. Zeljeznicar
1987-1988 F.C. Novi Sad
1988-1990 F.C. Famos
1990-1991 F.C. AIK
1991-1992 F.C. Salboda
1992-1993 Kuala Lumpur FA
1993-1998 Sabah FA
1998-2000 Sembawang Rangers FC
Kepelatihan
2001-2002 F.C. Solunac
2002-2003 F.C. Slavija
2004-2005 F.C. SASK Naapredak
2005-2007 FC. Valez
2007-2008 F.C. Dhofar
2008-2009 F.C. Seeb
2009-2010 F.C. Rudar
2011- Anggota Komite Olimpiade Libya
2011-2012 Arema Indonesia (3 bulan)
2016- Arema Cronus
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Saat ini, ia kembali melatih Arema Cronus.

Referensi

Pranala luar