Halte Perning

halte kereta api di Indonesia
Revisi sejak 19 Mei 2016 04.42 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Halte Perning (PEN) adalah nama halte kereta api nonaktif yang terletak di Perning, Jetis, Mojokerto. Halte ini dioperasikan oleh Daerah Operasi VIII Surabaya.

Stasiun Perning
Lokasi
Koordinat7°24′28″S 112°28′48″E / 7.4077939°S 112.47987°E / -7.4077939; 112.47987
Operator
LayananTidak ada layanan
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
Sejarah
Dibuka1921
Ditutup1974
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Dahulu halte ini dibuka oleh Staatsspoorwegen Oosterlijnen pada tahun 1921 untuk rute Ploso-Krian. Namun karena kalah bersaing dengan moda transportasi pribadi maupun angkutan umum, PJKA akhirnya menutup jalur berikut halte, stasiun, dan seluruh layanannya mulai tahun 1974.

Saat ini, masih ada bangunan halte Perning dan masih dikuasai oleh PT Kereta Api Indonesia, namun sudah rusak.

Pranala luar

Galat Lua: unknown error.

  1. ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.