Wilhelmus Joannes Demarteau

Uskup Banjarmasin
Revisi sejak 1 Agustus 2016 23.16 oleh Medelam (bicara | kontrib)

Mgr. Wilhelmus Joannes Demarteau, M.S.F. (24 Januari 1917 – 5 Desember 2012) adalah Uskup Banjarmasin sejak terpilih pada 6 Januari 1954 hingga mengundurkan diri karena pensiun pada 6 Juni 1983.

Mgr.

Wilhelmus Joannes Demarteau,

GerejaGereja Katolik Roma
KeuskupanBanjarmasin
Penunjukan6 Januari 1954
Masa jabatan berakhir
6 Juni 1983
PendahuluJoannes Groen, M.S.F.
PenerusPetrus Boddeng Timang
Imamat
Tahbisan imam
27 Juli 1941[1]
Tahbisan uskup
5 Mei 1954
oleh Georges-Marie-Joseph-Hubert-Ghislain de Jonghe d'Ardoye, M.E.P.
Informasi pribadi
Nama lahirWilhelmus Joannes Demarteau
Lahir(1917-01-24)24 Januari 1917
Belanda Horn, Leudal, Limburg, Belanda
Meninggal5 Desember 2012(2012-12-05) (umur 95)
Indonesia Banjarmasin, Kalimantan Selatan
Kewarganegaraan Belanda
DenominasiKatolik Roma
Semboyan"Apostolus Jesu Christi"
(Rasul Yesus Kristus)

Karya

Ditahbiskan menjadi Imam pada tanggal 27 Juli 1941 dan terpilih menjadi Uskup di Keuskupan Banjarmasin pada tanggal 3 Juni 1961.

Mgr. Demarteau mengundurkan diri pada 6 Juni 1983 dan kepemimpinan Keuskupan Banjarmasin dilanjutkan oleh Mgr. Fransiskus Xaverius Rocharjanta Prajasuta, M.S.F.

Ia meninggal dunia pada 5 Desember 2012 di Rumah Sakit Suaka Insan, Banjarmasin.[2]

Referensi