Referendum konstitusional Mesir 2012

Revisi sejak 2 Agustus 2016 14.09 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Sebuah referendum konstitusional diselenggarakan di Mesir dalam dua putaran pada 15 dan 22 Desember 2012.[3] Warga Mesir yang berada di luar negeri dijadwalkan untuk memilih antara 8 dan 11 Desember.[4] Pemilihan untuk ekspatriat telah ditunda sampai 12 Desember 2012[5] dan telah diperpanjang sampai dengan 17 Desember 2012.[6] Pemilih diberi pilihan apakah mereka menyetujui rancangan konstitusi yang disetujui oleh Majelis Konstituante Mesir pada tanggal 30 November 2012.

Referendum konstitusional Mesir 2012
Hasil
Suara %
Ya 10.693.911 63,83%
Tidak 6.061.011 36,17%
Suara sah 16.754.922 98,22%
Suara kosong atau tidak sah 303.395 1.78%
Total suara 17.058.317 100.00%
Pemilih terdaftar/hadir 51.919.067 32.86%
Hasil menurut Governorat
  Yes  No
Sumber: [1][2]

Hasil resmi melaporkan pada 23 Desember 2012 menemukan bahwa hanya 32,9% dari pemilih menggunakan hak suara dan bahwa konstitusi itu disetujui 63,8% dari suara yang mendukung selama dua putaran pemungutan suara.[7]

Selama kampanye, pendukung rancangan konstitusi berpendapat bahwa konstitusi akan memberikan stabilitas. Kebanyakan lawan berargumen bahwa konstitusi itu terlalu menguntungkan dengan Ikhwanul Muslimin, dan tidak memberikan hak-hak minoritas yang cukup. Namun, Front Salafi juga menentang konstitusi, dengan alasan bahwa hal itu seharusnya didasarkan lebih dekat pada hukum syariah.

Komite tertinggi untuk mengawasi referendum konstitusi dibentuk pada tanggal 3 Desember 2012.[8] Mohammad Salim Al-Awa menyatakan bahwa Majelis Konstituante baru akan dibentuk dalam waktu tiga bulan melalui pemilihan umum jika rancangan konstitusi itu ditolak. Majelis baru akan memiliki waktu enam bulan untuk menulis konstitusi baru.[9] Sekretaris jenderal komite tersebut justru telah mengundurkan diri karena alasan kesehatan.[10]

Hasil

 
Hasil per governorat.
  Governorat yang memilih "Ya" di rata-rata nasional atau di bawahnya.
Referendum konstitusional Mesir 2012
Pilihan Suara %
  Ya 10,693,911 63.8
Tidak 6,061,101 36.2
Suara sah 16,755,012 98.2
Suara tidak sah/kosong 303,395 1.8
Total suara 17,058,317 100.00
Pemilih terdaftar 51,919,067 32.9
Sumber: Egypt Independent

Per governorat

Governorat Pemilik hak suara Pemilih Total suara Valid votes Invalid votes "Yes" votes "Yes" % "No" votes "No" %
Kairo 6,491,521 34.7% ? 2,254,698 ? 974,371 43.2% 1,280,327 56.8%
Alexandria 3,286,831 36.3% ? 1,193,691 ? 663,975 55.6% 529,716 44.4%
Sharqia 3,495,451 32.1% ? 1,120,328 ? 737,503 65.8% 382,825 34.2%
Minya 2,657,774 34.5% ? 916,094 ? 760,704 83% 155,390 17%
Dakahlia 3,666,554 31.4% ? 1,150,130 ? 631,219 54.9% 518,911 45.1%
Beheira 3,222,893 33.6% ? 1,084,442 ? 818,755 75.5% 265,687 24.5%
Qalyubia 2,596,352 32.9% ? 853,125 ? 512,055 60% 341,070 40%
Gharbia 2,907,544 33.7% ? 980,497 ? 468,488 47.8% 512,009 52.2%
Giza 4,280,659 34.9% ? 1,493,092 ? 995,417 66.7% 497,675 33.3%
Asyut 2,080,391 28% ? 581,707 ? 442,506 76.1% 139,201 23.9%
Monufia 2,207,029 33.8% ? 745,373 ? 364,374 48.9% 380,999 51.1%
Sohag 2,340,851 25.4% ? 593,546 ? 467,029 78.7% 126,517 21.3%
Beni Suef 1,422,071 38.7% ? 549,937 ? 466,248 84.8% 83,689 15.2%
Kafr el-Sheikh 1,856,480 29.5% ? 548,554 ? 360,994 65.8% 187,560 34.2%
Faiyum 1,550,083 35.1% ? 544,109 ? 486,890 89.5% 57,219 10.5%
Qena 1,601,297 22.8% ? 364,509 ? 307,839 84.5% 56,670 15.5%
Damietta 851,735 37.4% ? 318,944 ? 205,378 64.4% 113,566 35.6%
Ismailia 699,716 36.6% ? 256,210 ? 179,235 70% 76,975 30%
Aswan 858,280 22.7% ? 194,416 ? 149,020 76.7% 45,396 23.3%
Port Said 436,042 38.3% ? 166,931 ? 85,353 51.1% 81,578 48.9%
Luxor 672,917 25.9% ? 174,620 ? 133,779 76.6% 40,841 23.4%
Suez 381,342 38.8% ? 147,903 ? 104,061 70.4% 43,842 29.6%
Laut Merah 224,231 31.4% ? 70,432 ? 44,116 62.6% 26,316 37.4%
Matruh 204,215 37.5% ? 76,630 ? 70,237 91.7% 6,393 8.3%
Sinai Utara 207,425 31.3% ? 64,964 ? 50,726 78.1% 14,238 21.9%
New Valley 143,584 33.3% ? 47,775 ? 41,728 87.3% 6,047 12.7%
Sinai Selatan 62,432 30.5% 19,042 19,023 19 12,157 63.8% 6,866 36.2%

Referensi

  1. ^ "Egypt's constitution passes with 63.8 percent approval rate". 25 December 2012.  Teks "http://www.egyptindependent.com/news/egypt-s-constitution-passes-638-percent-approval-rate" akan diabaikan (bantuan);
  2. ^ "Latest vote count by governorate". 27 December 2012.  Teks "http://english.ahram.org.eg/ui/front/TownVotes.aspx" akan diabaikan (bantuan);
  3. ^ "Egypt to hold referendum in two stages due to shortage of judges". Al Arabiya. 11 December 2012. Diakses tanggal 11 December 2012. 
  4. ^ "Egypt's expats to vote on constitution 8 December". Ahram Online. 3 November 2012. Diakses tanggal 3 December 2012. 
  5. ^ Abou Bakr, Sara (7 December 2012). "Constitutional referendum postponed". Daily News Egypt. Diakses tanggal 7 December 2012. 
  6. ^ "Egypt expat voting extended to Monday 8pm". Ahram Online. 15 December 2012. Diakses tanggal 16 December 2012. 
  7. ^ "Egyptian constitution 'approved' in referendum". BBC News. 23 December 2012. Diakses tanggal 23 December 2012. 
  8. ^ "Supreme committee overseeing Egypt's constitution poll formed". Ahram Online. 3 December 2012. 
  9. ^ "Morsi's decree cancelled, constitution referendum to take place on time". Ahram Online. 9 December 2012. Diakses tanggal 8 December 2012. 
  10. ^ "Elections commission secretary general resigns". Egypt Independent. 19 December 2012. Diakses tanggal 19 December 2012.