SMA Kristen 1 Penabur Jakarta

sekolah menengah atas di Kota Jakarta Barat, Jakarta
Revisi sejak 21 Januari 2008 20.10 oleh The Kid (bicara | kontrib) (Penabur <- Salah, PENABUR <- Benar; menghapus section yg agak "iklan")

SMAK 1 BPK PENABUR Jakarta (dikenal sebagai SMUK 1, SMAK 1 atau Smukie) merupakan SMA di Jakarta yang beralamat di Jalan Tanjung Duren Raya No. 4, Jakarta Barat Sekolah ini dikenal karena prestasi akademik yang diperoleh anak-anaknya, yang setiap tahunnya selalu mengirimkan murid-muridnya ke Olimpiade Sains Internasional Ini merupakan satu dari sekitar 50 sekolah di Jakarta, Banten dan Jawa Barat yang dikelola oleh BPK PENABUR

SMUK 1 BPK PENABUR Jakarta
Informasi
Didirikan19 Juli 1950
JenisSwasta
Alamat
LokasiJalan Tanjung Duren Raya No. 4, Jakarta Barat, Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Situs webhttp://www.bpkpenabur.or.id/
Moto

Sejarah

Sejarah Badan Pendidikan Kristen (BPK) PENABUR tidak dapat dilepaskan dari sejarah Gereja Kristen Indonesia Jawa Barat yang sudah ada sejak zaman Belanda. Saat bersejarah yang penting dicatat ialah tgl. 19 Juli 1950 sebagai lahirnya Badan Pendidikan Tionghoa Kie Tok Kauw Hwee Khu Hwee Djawa Barat (selanjutnya disingkat BP THKTKHKH Jabar) berdasarkan Akte Notaris H.J.J. Lamers di Bandung yang diwakili oleh calon Notaris Tan Eng Kiam.

Prestasi Internasional

Pranala luar

Catatan kaki