Penghargaan Akademi Film Britania Raya

Revisi sejak 6 Oktober 2016 17.42 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Penghargaan British Academy Film Awards merupakan penghargaan film tahunan yang dipersembahkan oleh British Academy of Film and Television Arts (BAFTA). Sejak tahun 2008, penghargaan ini diadakan di Royal Opera House di pusat kota London. Penghargaan British Academy Film Awards ke-69 diadakan pada 14 Februari 2016.

British Academy Film Awards
Penghargaan terkini: British Academy Film Awards ke-69
DeskripsiTerbaik dalam film
NegaraBritania Raya
Diberikan perdana1949
Situs webbafta.org

Perayaan Penghargaan

 
Lokasi perayaan pada tahun 2008.

Perayaan penghargaan sebelumnya berlangsung pada bulan April atau Mei dan sejak 2002 berlangsung pada bulan Februari untuk mendahuhuli penghargaan Oscars. Penghargaan ini terbuka untuk berbagai negara, walau terdapat pula penghargaan spesifik untuk Film Britania Terbaik dan Penulis, Produser atau Sutradara Pendatang Baru Britania Terbaik. Hanya film Britania Raya yang dimungkinkan untuk masuk dalam kategori Film Pendek dan Animasi Pendek Britania Terbaik.

Perayaan penghargaan disiarkan secara tunda di televisi Britania Raya pada malam yang sama (biasanya BBC One), dan di seluruh dunia. Siaran berwarna penghargaan ini dilakukan sejak 1970.

Lokasi

Dari tahun 2000 hingga 2007 perayaan berlangsung di Odeon cinema di Leicester Square. Sejak 2008, perayaan penghargaan berlangsung di Royal Opera House.

Sejak 2012, jaringan telekomunikasi Orange mensponsori penghargaan dan mulai tahun 2013 perusahaan induk Orange, EE, mulai mensponsori penghargaan ini.

Kategori Penghargaan

Penghargaan Lainnya (non-kompetitif)

Bagian In Memoriam

Selama perayaan penghargaan, BAFTA berhenti memberikan penghormatan kepada orang-orang di industri yang meninggal selama dua belas bulan sebelumnya, dengan montase gambar disertai dengan musik.

Daftar Perayaan

Acara Tanggal
1st 29 Mei 1949
2nd 29 Mei 1949
3rd 29 Mei 1950
4th 22 Februari 1951
5th 8 Mei 1952
6th 5 March 1953
7th 1954
8th 1955
9th 1956
10th 1957
11th 1958
12th 1959
13th 1960
14th 1961
15th 1962
16th 1963
17th 1964
18th 1965
19th 1966
20th 1967
21st 1968
22nd 1969
23rd 1970
24th 1971
25th 1972
26th 1973
27th 1974
28th 1975
29th 1976
30th 1977
31st 1978
32nd 1979
33rd 1980
34th 1981
35th 1982
36th 1983
37th 1984
38th 5 March 1985
39th 1986
40th 1987
41st 1988
42nd 1989
43rd 1990
44th 17 March 1991
45th 1992
46th 1993
47th 1994
48th 1995
49th 23 April 1996
50th 29 April 1997
51st 18 April 1998
52nd 11 April 1999
53rd 9 April 2000
54th 25 Februari 2001
55th 24 Februari 2002
56th 23 Februari 2003
57th 15 Februari 2004
58th 12 Februari 2005
59th 19 Februari 2006
60th 11 Februari 2007
61st 10 Februari 2008
62nd 8 Februari 2009
63rd 21 Februari 2010
64th 13 Februari 2011
65th 12 Februari 2012
66th 10 Februari 2013
67th 16 Februari 2014
68th 8 Februari 2015
69th 14 Februari 2016

Lihat Pula

Referensi

  1. ^ "The Outstanding British Contribution to Cinema Award - Awards", The BAFTA site, 6 March 2012. Retrieved 27 August 2012.

Pranala Luar