Rediff.com

Situs berita dan hiburan India
Revisi sejak 11 Oktober 2016 05.28 oleh AABot (bicara | kontrib) (Robot: Perubahan kosmetika)

Rediff.com adalah sebuah portal web belanja, hiburan, informasi dan berita India, yang didirikan pada 1996[3] dengan nama "Rediff On The NeT".[4] Portal tersebut bermarkas besar di Mumbai, dengan kantor-kantor cabang di Bangalore, New Delhi dan New York City.[5]

Rediff.com
Rediff.com.Logo.gif
Berkas:Rediff.png
Laman utama pada 24 Juli 2009
URLrediff.com
Tipesitus web, perusahaan bisnis, badan usaha, perusahaan, software company (en) Terjemahkan, Portal web, perusahaan media dan Perusahaan publik Edit nilai pada Wikidata
PendaftaranOpsional
BahasaInggris
PembuatAjit Balakrishnan (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Berdiri sejak8 Februari 1997; 27 tahun lalu (1997-02-08)
Lokasi pembentukanIndia Edit nilai pada Wikidata
Lokasi kantor pusatMumbai Edit nilai pada Wikidata
NegaraIndia Edit nilai pada Wikidata
Total omset$3.63 juta (2015)[1]
Peringkat Alexa 332 (April 2016) [2]
X: RealRediffCom Modifica els identificadors a Wikidata

Menurut Alexa,[6] Rediff.com merupakan portal web India No. 24.[7] Portal tersebut memiliki lebih dari 316 karyawan.[8] 89.1% juta pengunjung[9] dari Rediff.com berasal dari India, sementara sisanya utamanya dari AS (3.4%) dan Tiongkok.[10] Pada April 2001, Rediff.com mengakuisisi dan mulai menawarkan India Abroad.[11] Pada Februari 2011, portal tersebut meraih peringkat ke-295 di Alexa.[12] Rediff.com adalah nama domain situs web pertama yang didaftarkan di India pada 1996.[13]

Referensi

  1. ^ "Rediff Reports Third Quarter Fiscal 2016 Results". Rediff.com. Diakses tanggal 30 April 2016. 
  2. ^ "Rediff.com Site Info". Alexa Internet. Diakses tanggal 2016-04-30. 
  3. ^ "Rediff.Com reports Q1 results: India revenue up 42%". Financialexpress.com. 2008-07-24. Diakses tanggal 2010-07-16. 
  4. ^ "Internet Archive Wayback Machine rediffonthenet.com".  Parameter |archive-url= mengalami cacat: timestamp (bantuan)
  5. ^ "Rediff.com India Ltd, Business Wire India, Press Releases, Hindi, Tamil, Telugu, Marathi, Bengali, Kannada, Gujarati, Malayal". Businesswireindia.com. 2009-12-14. Diakses tanggal 2010-07-16. 
  6. ^ Alexa Ranking
  7. ^ "Top Sites in India". Alexa. Diakses tanggal 2016-04-30. 
  8. ^ "REDF : Rediff.com India Limited FAQs". Investor.rediff.com. Diakses tanggal 2010-07-16. 
  9. ^ 5 million unique visitors worldwide
  10. ^ At least 66 per cent of the visitors come from India
  11. ^ "Pioneering publisher Gopal Raju passes away". India Abroad. 2008-04-10. Diakses tanggal 2008-05-04. 
  12. ^ "Rediff.com Site Info". Alexa.com. Diakses tanggal 2014-03-15. 
  13. ^ "India completes 20 years of commercial internet". Indian Digitel Review. Diakses tanggal 15 Maret 2014. 

Pranala luar