Teuku Rassya

penyanyi dan pemeran laki-laki asal Indonesia
Revisi sejak 15 Desember 2016 07.40 oleh Eccacce (bicara | kontrib)

Templat:Infobox artis indonesia

Teuku Rasya atau dikenal Rassya (lahir 4 Februari 1999) adalah seorang aktor dan penyanyi asal Indonesia. Rassya adalah anak pertama dari Teuku Rafly dan Tamara Bleszynski. Dikabarkan, Rassya tengah menjalin hubungan persahabatan dengan Prilly Latuconsina.

Filmografi

Film

Sinetron

Diskografi

Singel

  • Kamu (2014)
  • Cinta Surga ft. Aurel (2014)
  • Ku Kan Menunggumu (2015)
  • Cinta Sejati Hanya Sekali ft. Aliando Syarief (2015)

Model Video Klip

Lagu Penyanyi/Grup/Band Label Tahun
Pergi dari Hatiku Aliando Syarief Glow Music 2016

Acara TV

Nominasi dan penghargaan

Tahun Penghargaan Kategori Hasil
2014 Silet Awards 2014 Idola Baru TerSilet Nominasi
2016 Indonesian Social Media Awards 2K16 Male Celeb Instagram 2K16 Nominasi

Referensi

Pranala luar