Inggris Timur Laut

provinsi di Inggris
Revisi sejak 21 Desember 2016 06.53 oleh CCTV. (bicara | kontrib)

North East England merupakan salah satu region di Inggris. Region ini memiliki luas wilayah 8.592 km² dengan penduduk sebanyak 2.515.479 jiwa (2001). Region ini beribukota di Newcastle upon Tyne dan terbagi menjadi 4 county yaitu Northumberland, County Durham, North Yorkshire, dan Tyne and Wear.

Letak North East di InggrisTemplat:Inggris infobox
Letak North East di InggrisTemplat:Inggris infobox

Pranala luar