Huayna Capac

Revisi sejak 21 Januari 2017 21.24 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Huayna Capac (Quechua Wayna Qhapaq) adalah Sapa Inka kesebelas (14931527), dan dinasti Hanan keenam. Ia adalah penerus dari Tupac Inca Yupanqui. Ia adalah ayah dari Ninan Cuyochi, Huáscar, Atahualpa, Tupac Huallpa, Manco Inca Yupanqui dan Pawllu Inca .

Huayna Capac memperluas kekaisaran Inca (Tahuantinsuyu) ke selatan, ke Chili dan Argentina modern. Ia dan pasukannya bertempur untuk menggabungkan teritori di utara kekaisarannya yang kini merupakan Ekuador (dan wilayah kecil di Kolombia) ke provinsi paling utara, Chinchaysuyo. Ibukota kekaisaran Inca terletak di Cuzco, dan Huayna Capac berharap untuk mendirikan benteng utara di kota Quito.

Didahului oleh:
Tupac Inca Yupanqui
Sapa Inka
1493-1527
Diteruskan oleh:
Huascar