Cordyline

genus tumbuh-tumbuhan
Revisi sejak 5 Februari 2008 07.36 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)
Hanjuang
Berkas:Hanjuang merah.jpg
Cordyline terminalis
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Divisi:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Cordyline

Hanjuang merupakan sekelompok tumbuhan monokotil berbatang yang sering dijumpai di taman sebagai tanaman hias. Kelompok tumbuhan ini dapat berasal dari marga Dracaena maupun Cordyline.

Daun hanjuang khas, berbentuk lanset, berukuran agak besar dan berwarna hijau kemerah-merahan (Cordyline) atau berwarna hijau muda (Dracaena). Hanjuang Cordyline sering dipakai sebagai tanaman pelindung dan pembatas blok pada perkebunan teh atau kina di Indonesia.