Hubungan luar negeri Taiwan

Revisi sejak 15 Februari 2008 01.18 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Negara-negara yang berhubungan diplomatik dengan Taiwan, Republik China biasanya juga secara resmi mengakui kedaulatan Republik China sebagai wakil China satu-satunya di dunia.

Berkas:Diplomatiktaiwan.png
Peta negara yang berhubungan diplomatik dengan Taiwan

Sampai saat ini, tidak ada satupun negara yang memiliki sekaligus hubungan diplomatik dengan Republik China dan Republik Rakyat Tiongkok karena kedua belah pihak menekankan asas Satu China.

Negara-negara yang berhubungan diplomatik dengan Taiwan, Republik China adalah:

Chad memutuskan dengan sepihak pengakuan diplomatik dari Taiwan dan mengalihkannya ke Republik Rakyat Tiongkok pada tanggal 5 Agustus 2006 sehingga jumlah negara yang berhubungan diplomatik dengan Taiwan menjadi 24 negara.