Kombes. Pol. Dwiyono, SIK., MSi., (lahir 23 Juni 1972) adalah seorang perwira menengah Polri yang sejak 11 Mei 2016 mengemban amanat sebagai Kapolres Metro Jakarta Pusat.[1] Sebelumnya, dia menjabat sebagai Kapolres Kota Depok.

Dwiyono
Kapolres Metro Jakarta Pusat
Informasi pribadi
Lahir23 Juni 1972 (umur 52)
Indonesia Demak, Jawa Tengah
AlmamaterAkademi Kepolisian (1994)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya
Masa dinas1994 - Sekarang
Pangkat Komisaris Besar Polisi
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Riwayat Jabatan

  • Kapolres Banyumas (2011)
  • Kabagbinkar Biro SDM Polda Metro Jaya (2014)
  • Kapolres Kota Depok (2015)
  • Kapolres Metro Jakarta Pusat (2016)

Referensi