Shchyolkovskaya

stasiun kereta api di Rusia
Revisi sejak 23 Maret 2017 08.22 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: penggantian teks otomatis (- dibawah, +di bawah))

Shchyolkovskaya (bahasa Rusia: Щёлковская) adalah stasiun Metro Moskwa pada Jalur Arbatsko-Pokrovskaya. Stasiun ini merupakan terminus timur pada jalurnya. Nama stasiun ini mengambil dari Tol Shchyolkovo yang dekat stasiun ini. Dibuka tahun 1963 dan dibangun 8 meter (26 ft) di bawah tanah. Arsitek pembangunannya adalah Ivan Taranov dan Nadezhda Bykova.[1]

Shchyolkovskaya

Щёлковская
Stasiun Metro Moskwa
PemilikMoskovsky Metropoliten
Jalur!B9989013877113  3  Jalur Arbatsko-Pokrovskaya
Jumlah peron1 peron pulau
Jumlah jalur2
LayananBus: 3, 52, 68, 133, 171, 223, 257, 283, 627, 716, 760
Trolleybus: 23, 32, 41, 83
Konstruksi
Kedalaman8 meter (26 ft)
Tinggi peron1
ParkirTidak ada
Informasi lain
Kode stasiun053[1]
Sejarah
Dibuka22 Juli 1963[1]
Operasi layanan
Stasiun sebelumnya   Moscow Metro   Stasiun berikutnya
Jalur Arbatsko-PokrovskayaTerminus
Lokasi pada peta
Shchyolkovskaya di Moscow Ring Road
Shchyolkovskaya
Shchyolkovskaya
Lokasi di Moscow Ring Road
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peron dengan kereta Rusich

Referensi

  1. ^ a b c "Щёлковская". Moskovsky Metropoliten (dalam bahasa Rusia). Diakses tanggal 26 Desember 2012.