Suku Kalumpang
suku bangsa di Indonesia
Suku Galumpang merupakan suku bangsa yang mendiami bagian tenggara Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Selatan. Jumlah populasinya sekitar 10.000 jiwa dengan kepercayaan yang dianut adalah Kristen. Mata pencaharian utama dari suku ini adalah bercocok tanam dan beternak.[1] [2]
Referensi
- ^ Hidayah, Zulyani (April 2015). Ensiklopedi Suku Bangsa di Indonesia. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia. hlm. 112. ISBN 978-979-461-929-2.
- ^ Project, Joshua. "Kalumpang, Makki in Indonesia" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-04-23.