Ms. Perfect
Artikel atau sebagian dari artikel ini mungkin diterjemahkan dari Ms. Perfect di en.wiki-indonesia.club. Isinya masih belum akurat, karena bagian yang diterjemahkan masih perlu diperhalus dan disempurnakan. Jika Anda menguasai bahasa aslinya, harap pertimbangkan untuk menelusuri referensinya dan menyempurnakan terjemahan ini. Anda juga dapat ikut bergotong royong pada ProyekWiki Perbaikan Terjemahan. (Pesan ini dapat dihapus jika terjemahan dirasa sudah cukup tepat. Lihat pula: panduan penerjemahan artikel) |
Artikel ini perlu diterjemahkan dari bahasa Inggris ke bahasa Indonesia. |
Ms. Perfect (Hangul: 완벽한 아내; RR: Wanbyukhan Anae) adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2017 yang dibintangi oleh Ko So-young, Yoon Sang-hyun, Cho Yeo-jeong dan Sung Joon. Serial televisi ini pertama kali ditayangkan pada tanggal 27 Februari di KBS2 setiap Senin dan Selasa pada pukul 22:00 (WSK).
Ms. Perfect | |
---|---|
Genre | Misteri Komedi |
Ditulis oleh | Hong Seok-ku |
Sutradara | Yoon Kyung-ah |
Pemeran | Ko So-young Yoon Sang-hyun Cho Yeo-jeong Sung Joon |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Korea |
Jmlh. episode | 20 |
Produksi | |
Produser eksekutif | Lee Gun-jun Lee Jae-gil |
Produser | Jun Jae-yeon Choi Jun-ho |
Durasi | 60 menit |
Rumah produksi | Ms. Perfect SPC KBS Media |
Distributor | KBS |
Rilis asli | |
Jaringan | KBS2 |
Format gambar | 1080i (HDTV) |
Rilis | 27 Februari 2017 | –
Sinopsis
Kisah Shim Jae-bok, seorang wanita paruh baya, yang menjadi terlibat dalam sebuah insiden tak terduga, belajar untuk mendapatkan kembali identitasnya dan jatuh cinta lagi.
Pemeran
Utama
- Ko So-young sebagai Shim Jae-bok
- Yoon Sang-hyun sebagai Koo Jung-hee
- Cho Yeo-jeong sebagai Lee Eun-hee
- Sung Joon sebagai Kang Bong-goo
Pendukung
- Kim Jung-nan sebagai Na Hye-ran
- Jung Soo-young sebagai Kim Won-jae
- Im Se-mi sebagai Jung Na-mi
- Kim Kyu-chul sebagai Jo Young-bae
- Nam Ki-ae sebagai Choi Duk-boon
- In Gyo-jin sebagai Hong Sam-gyu
Rating
- In the table below, the blue numbers represent the lowest ratings and the red numbers represent the highest ratings.
Episode # | Original broadcast date | Average audience share | |||
---|---|---|---|---|---|
TNmS Ratings[1] | AGB Nielsen[2] | ||||
Nationwide | Seoul Capital Area | Nationwide | Seoul Capital Area | ||
1 | 27 Februari 2017 | 3% (NR) | 3.6% (NR) | 3.9% (NR) | 4.5% (NR) |
2 | 28 Februari 2017 | 3.8% (NR) | 4.5% (NR) | 4.9% (NR) | 5.6% (NR) |
3 | 06 Maret 2017 | ||||
4 | 07 Maret 2017 | ||||
5 | 13 Maret 2017 | ||||
6 | 14 Maret 2017 | ||||
7 | 20 Maret 2017 | ||||
8 | 21 Maret 2017 | ||||
9 | 27 Maret 2017 | ||||
10 | 28 Maret 2017 | ||||
11 | 03 April 2017 | ||||
12 | 04 April 2017 | ||||
13 | 10 April 2017 | ||||
14 | 11 April 2017 | ||||
15 | 17 April 2017 | ||||
16 | 18 April 2017 | ||||
17 | 24 April 2017 | ||||
18 | 25 April 2017 | ||||
19 | 01 Mei 2017 | ||||
20 | 02 Mei 2017 |
- NR denotes that the drama did not rank in the top 20 daily programs on that date.
Referensi
- ^ "TNMS Daily Ratings: this links to current day-select the date from drop down menu". TNMS Ratings (dalam bahasa Korean). Diakses tanggal June 20, 2016.
- ^ "AGB Daily Ratings: this links to current day-select the date from drop down menu". AGB Nielsen Media Research (dalam bahasa Korean). Diakses tanggal June 20, 2016.