Ordo Fratrum Minorum

Organisasi Non Pemerintah
Revisi sejak 6 Juli 2017 12.37 oleh Pierrewee (bicara | kontrib) (+)

Ordo Fratrum Minorum (juga disebut Fransiskan, Ordo Fransiskan, atau Ordo Serafis;[1] singkatan gelar O.F.M.) adalah sebuah ordo keagamaan Katolik mendikan, didirikan pada 1209 oleh Fransiskus dari Assisi. Ordo tersebut mematuhi ajaran dan disiplin spiritual pendiri dan rekan dan pengikut utamanya, seperti Klara dari Assisi, Antonius dari Padua, dan Erzsébet dari Hongaria, di antara banyak lainnya. Ordo Fratrum Minorum dianggap sebagai penerus Ordo Fransiskan yang asli di dalam Gereja Katolik, dan merupakan merupakan yang terbesar dari Ordo Pertama kontemporer dalam gerakan Fransiskan.

Ordo Fratrum Minorum
Ordo Fratrum Minorum
Lambang Ordo Fratrum Minorum
SingkatanO.F.M., Fransiskan
Tanggal pendirian24 Februari 1209; 815 tahun lalu (1209-02-24)
PendiriFransiskus dari Assisi
StatusInstitusi keagamaan
TipeOrdo keagamaan Katolik mendikan
Kantor pusatPorziuncola
Lokasi
Michael A. Perry
Badan utama
Kuria Jenderal
Organisasi induk
Gereja Katolik
Anak organisasiOrdo Fransiskan Sekuler (1221)
Ordo Ketiga Santo Fransiskus (1447)
SempalanBiarawan Ordo Fratrum Minorum (1517)
Kapusin Ordo Fratrum Minorum (1520)
AfiliasiOrdo Santa Clara (1212)
Situs webofm.or.id
Fransiskus dari Assisi, pendiri Ordo Fratrum Minorum; potret tertua diketahui mengenai eksistensi sang santot, berasal dari retret St. Fransiskus ke Subiaco (1223–1224)

Fransiskus mulai berkhotbah sekitar 1207 dan bepergian ke Roma untuk meminta persetujuan ordonya dari Paus Innosensius III pada 1209. Aturan Santo Fransiskus asli yang disetujui oleh paus melarang kepemilikan properti, mengharuskan anggota ordo meminta untuk makanan sambil berkhotbah. Kesederhanaan ini dimaksudkan untuk meniru kehidupan dan pelayanan [[Yesus Kristus]. Fransiskan melakukan perjalanan dan berkhotbah di jalan-jalan, saat memondok di gedung gereja. Santa Clara, di bawah petunjuk Francis, mendirikan Poor Clares pada 1212, yang tetap menjadi Ordo Kedua dari Fransiskan. The extreme poverty required of members was relaxed in final revision of the Rule in 1223. The degree of observance required of members remained a major source of conflict within the order, resulting in numerous secessions.[2][3]

Referensi

  1. ^ "Seraphic Order", New Catholic Dictionary. 4 September 2006. Retrieved 25 November 2012.
  2. ^ "Franciscans, Religious Order". Encyclopaedia Britannica. 26 February 2013. Diakses tanggal 7 January 2017. 
  3. ^ "Saint Francis of Assisi, Italian Saint". Encyclopaedia Britannica. 26 February 2013. Diakses tanggal 7 January 2017.