Grand City Surabaya

pusat perbelanjaan di Indonesia
Revisi sejak 20 Juli 2017 21.38 oleh 140.0.40.193 (bicara) (Fasilitas: penambahan tenant baru , Miniso lantai 1)

Grand City Surabaya adalah sebuah pusat perbelanjaan di Surabaya, Indonesia. Bangunan mal didirikan pada tahun 2009. Pada Maret 2009 berdiri Grand City Convention and Exhibition Hall seluas 21 ribu m2. Convention hall ini letaknya bersebelahan dengan Grand City Mall. Ada jalan penghubung (connection) sepanjang 30 meter untuk pengunjung mal yang ingin ke area pameran melalui tiap lantai mal. Grand City Surabaya terletak di kawasan Gubeng, tepatnya antara Jalan Walikota Mustajab dan Jalan Kusuma Bangsa berdekatan dengan Stasiun Surabaya Gubeng.

Berkas:Grand-city-surabaya.jpg
Logo Grand City Surabaya

Sejarah

Grand City Surabaya berada di bawah naungan PT Hardayawidya Graha ini terinspirasi dari Suntec Singapura yang direncanakan menjadi venue paling representatif untuk kegiatan-kegiatan berskala besar dan internasional. Setelah selama tiga tahun pengelola melakukan riset pasar, tercetuslah gagasan menghadirkan gaya hidup lebih dari one stop shopping, tetapi juga one stop MICE. Selain convention hall, di atas lahan seluas 4,5 hektare ini akan berdiri mal, area perkantoran, hotel bintang lima dan apartemen yang saling terintergrasi. Pengunjung yang dibidik pun adalah kalangan atas yang ingin serba praktis, cepat, mudah dan nyaman. Untuk lalu lintas pengunjung, pengelola telah menyiapkan lahan parkir di tiap lantai mal yang terhubung dengan convention. Total kapasitas parkir dalam ini mampu menampung sekitar 2500 kendaraan. Mal ini akhirnya dibuka dan diresmikan pada tanggal 10 Oktober 2010. Pada bulan Januari 2017, Hero Supermarket Grand City Surabaya telah berubah menjadi Farmers 99 Market Grand City Surabaya.

Fasilitas

Grand City Surabaya terdiri dari 6 lantai dengan penyewa - penyewa yang sudah terkenal sebagai perusahaan besar baik skala nasional maupun internasional antara lain Sleep Center, Farmers 99 Market, The Grand Palace, Best Denki, Gramedia, BreadTalk

Berikut ini adalah daftar penyewa di pusat perbelanjaan Grand City Surabaya

Lantai Penyewa
LG ATM Center, Gold's Gym, Farmers 99 Market, Baskin Robbins, BCA, Bee Cheng Hiang, Bread Talk, Cempaka Pancake Durian, Century Health, Cookies Box, Cool Blog, Danamon, Digital Lounge Cimb Niaga, D'crepes, E-Cosway, Gnc, Hapsari, Jaco TV, Maxim, Mommy Roomtart, Multi Toys, Natural Farm, New Zealand, Ny. Attha Frozen Food, Oxone, Paxi Barbershop, Perfect Health, Phiten, Primafit, Rotiboy, Seuta HK Waffle, Tammia, Technogas
GF Information Desk, The Grand Palace, Marks & Spencer, Bebe, Fossil, Masari, Morgan, Nine West, Optik Melawai, Optik Seis, Optik Tunggal, Shao Art Gallery, Starbucks, Tag Heuer, The Body Shop, Timberland, Van Laack, Vince Camuto
1 The Grand Palace, Baleno, Cache Cache, Camaieu, Charles & Keith, City Games, Con Churros, Condotti, Crocs, Etude House, Giordano, Guess, Hush Puppies, Nautica, Narwastu, Parang Kencana, Pedro, Piazza Italia, Promod, Quiksilver, Rip Curl, Samsonite, Samuel & Kevin, The Face Shop, Time Concept, Urban Icon, Van's, Wakai, Watch World, (X)S.M.L , Miniso
2 Ace Hardware, Fun World Xtropolis, Barbie, Batik Keris, Caroline Kosasih, Cery Chan, Coconut Island, Color Box, Cool Kids, Cool Teen, Crocodile, Crocodile Kids, Damn I Love Indonesia, Edu Travelindo, Esye, Excelso, Executive, Franky Shoes, Hammer, Indonesia Chiropractic, Jasmine Ice Cream, Jet Star, Kidz Station, Kitchen Magic, Lego, Little Sunshine, Magnolia, Martha Tilaar, Minimal, Nail Plus, Nyla, Office One, Osh Kosh B'gosh, Porta, Safari Jewellery, Samsat Corner, Sleep Center, Toys Kingdom, Vivere, Watch Studio
3 Best Denki, Happup!, Adidas, Aibi, British Council, Golf House, K-Town, Les Femmes, Mice Centre, My BCA, Les Femmes, My Kopi-O!, Naughty, Nike, Nona Manis, Pandan Village, Pondok Jenggala, Sportindo, Sports Station, Telesindo, XO Cuisine, XO Suki
4 Cinema XXI & The Premiere, Banana Leaf, Barbys, Bentoya, Cha Time, Corn Dogs, Crystal Jade, Dream Zone, Easy Pizza, Edamame, Emax, Erafone, Fantasy Candy, Hanashobu, House Of Wok, Kafe Betawi, Killiney Kopitiam, Lao Pan, Lilian Mochi, Oke Shop, Pieno Bistro, Porong Wei, Ria Bistro, Rotiboy, Samsung, Solaria, Stroberi, Teh 63, The Rocks
Food Loft Baso Cup, Baskin Robbins, Cabe Rawit, Cincau Station, Dimsum, Dirty Burger, Doner Kebab, Es Putar Kelapa Singapore, Ice Link, Kebon Ijo, Juices & More, Kedai Si Mbok, Kogyo, Kyu Kyu, Little Taipei, Mama, Peco Peco, Pempek Farina, Pepper Lunch, Quickly, Saveur, Sien Fung, Suteki, The Spaghettis, Wah Kee, Wendys
5A Parkir
5B Parkir
6A Parkir
6B Parkir
7A Parkir
7B Parkir
8 Parkir, Musholla, VIP Lounge

Pranala luar