Goanna (perangkat lunak)
Goanna pertama kali dirilis pada Januari 2016 sebagai bagian dari Pale Moon 26.0.[1] Pendiri dan pemimpin proyek, M.C. Straver, memiliki alasan hukum dan teknis untuk melakukan hal ini sebab Pale Moon memiliki perbedaan besar dengan Firefox.[4][5]
Goanna | |||||
---|---|---|---|---|---|
Tipe | aplikasi, perangkat lunak bebas dan mesin peramban | ||||
Berdasarkan | Gecko | ||||
Versi pertama | Januari 2016[1] | ||||
Genre | Web browser engine | ||||
Lisensi | MPL 2.0 | ||||
| |||||
Goanna adalah mesin tata letak sumber terbuka yang digunakan oleh penjelajah web Pale Moon. Goanna dikembangkan dari percabangan Gecko milik Mozilla Firefox.[3]
Dukungan standar
Standar web inti yang didukung oleh Goanna:
- HTML5
- JavaScript ES6[6]
- CSS 2.1 ditambah beberapa CSS 3
- DOM Level 2 ditambah beberapa Level 3
Referensi
- ^ a b Release notes for old versions of Pale Moon
- ^ M.C. Straver. "About Moonchild Productions". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-13. Diakses tanggal 2017-06-06.
- ^ M.C. Straver. "The Goanna layout engine". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-25. Diakses tanggal 2017-06-06.
- ^ "Introducing Goanna". M.C. Straver. 2015-06-22. Diakses tanggal 2017-02-10.
- ^ Pale Moon to switch from Gecko to Goanna rendering engine
- ^ Pale Moon release notes