Kereta inspeksi Wijayakusuma
KAIS Wijayakusuma 1
Kereta inspeksi Wijayakusuma | |||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Berkas:KAIS Wikus JNG.jpg | |||||||||||||||
| |||||||||||||||
| |||||||||||||||
| |||||||||||||||
|
Kereta api Wijayakusuma adalah Kereta Rel Diesel milik Kemenhub Indonesia yang digunakan sebagai Kereta Inspeksi (biasa disebut KAIS) yang biasa dipakai oleh Pejabat/Direksi dan Tamu Penting dari PT Kereta Api (Persero) untuk Inspeksi, dan juga menjadi pengiring (vooridjer) Kereta Luar Biasa rombongan Presiden Republik Indonesia bila akan berpergian naik Kereta Api (meski terkadang tugasnya dialihkan ke RailOne maupun beriringan).
KA Wijayakusuma 2
Informasi umum | |
---|---|
Jenis layanan | Kereta api Premium |
Status | Beroperasi |
Daerah operasi | Daerah Operasi V Purwokerto |
Mulai beroperasi | 26-27 September 2017 (CP-SLO dan CP-YK) |
Operator saat ini | PT Kereta Api Indonesia |
Jumlah penumpang harian | 1.067 penumpang per hari (rata-rata)[butuh rujukan] |
Lintas pelayanan | |
Stasiun awal | Cilacap |
Jumlah pemberhentian | Lihatlah di bawah. |
Stasiun akhir | Solo Balapan |
Jarak tempuh | 345 km |
Waktu tempuh rerata | 3 Jam s.d 4 Jam 20 Menit |
Frekuensi perjalanan | Dua kali pergi pulang sehari |
Jenis rel | Rel berat |
Pelayanan penumpang | |
Kelas | Ekonomi AC Premium |
Layanan disabilitas | iya |
Pengaturan tempat duduk | 64-80 tempat duduk disusun 2-2 saling berhadapan ke kiri dan berhadapan ke kanan serta kursi bisa diputar atau reclining and seat |
Fasilitas restorasi | Ada |
Fasilitas observasi | Kaca dupleks dengan tirai, lapisan laminasi isolator panas. |
Fasilitas hiburan | iya |
Fasilitas bagasi | Ada |
Fasilitas lain | lampu baca, televisi, alat pemecah kaca, stopkontak, tempat air minum, tirai, toilet, AC, bagasi, rem darurat, tempat gantung baju atau jaket dan pemadam api ringan |
Teknis sarana dan prasarana | |
Lebar sepur | 1.067 mm |
Kecepatan operasional | 60 s.d. 120 km/jam |
Pemilik jalur | Ditjen KA, Kemenhub RI |
Nomor pada jadwal | 10592-10557 (CP-SLO) 10590-10331 (CP-YK) |
Kereta api Wijayakusuma atau disebut juga (Wikus Premium) adalah kereta api kelas Ekonomi AC Premium termuda milik PT Kereta Api Indonesia yang beroperasi mulai 26 September-27 September 2017. Kereta ini melayani perjalanan relasi Cilacap - Solo Balapan maupun Cilacap - Yogyakarta.
Perjalanan sejauh 345 km ditempuh dalam waktu sekitar 3 jam s.d 4 jam 20 menit dan berhenti di Stasiun:
(CP-SLO)
- Maos
- Kroya
- Karanganyar
- Kebumen
- Kutoarjo
- Yogyakarta
- Lempuyangan
- Klaten
- Purwosari
- Solo Balapan
(CP-YK)
- Maos
- Kroya
- Gombong
- Karanganyar
- Kebumen
- Kutoarjo
- Wates
- Yogyakarta