Daftar Naskah Laut Mati
Berikut adalah Daftar Gulungan atau Naskah Laut Mati, sebuah koleksi naskah-naskah yang ditemukan antara tahun 1946 dan 1956 di Tepi Barat dekat Laut Mati, terutama di dalam gua-gua dekat Qumran.
List of the Dead Sea Scrolls | |
---|---|
Bahan baku | Papyrus, Parchment, and Bronze |
Sistem penulisan | Hebrew, Aramaic, Greek, and Nabataean |
Dibuat | Est. 408 BCE to 318 CE |
Ditemukan | 1946/7 - 1956 |
Lokasi sekarang | Various |
Gulungan Laut Mati
Informasi ini tidak selalu komprehensif, karena banyak isi gulungan belum sepenuhnya diterbitkan. Beberapa sumber informasi lebih lengkap mengenai gulungan-gulungan ini adalah buku oleh Emanuel Tov, "Revised Lists of the Texts from the Judaean Desert"[1] yang berisi daftar lengkap semua teks Naskah Laut Mati, halaman web daring Shrine of the Book[2] dan Koleksi Leon Levy, yang menyajikan foto-foto dan gambar dari naskah dan fragmen untuk studi lebih mendalam.
Pranala luar
- Dead Sea Scrolls by Paul Conway
- A Catalog of Biblical Passages in the Dead Sea Scrolls by David Washburn, 2002
- Textual Criticism: Recovering the Text of the Hebrew Bible by Peter Kyle McCarter, 1986
Referensi
- ^ Tov, Emanuel (2010). Revised Lists of the Texts from the Judaean Desert. Brill. ISBN 9789047443797.
- ^ "Shrine Of The Book - The Digital Dead Sea Scrolls".