1896

tahun kalender
Revisi sejak 1 Desember 2017 00.59 oleh 180.248.19.212 (bicara) (Freedom)

Peristiwa

  • Henri Becquerel menemukan radioaktivitas uranium, ia lalu mendapatkan Hadiah Nobel pada tahun 1903.
  • Guglielmo Marconi menemukan gelombang radio.
  • Herzl menerbitkan buku Der Judenstaat (Negara Yahudi), memaparkan visinya tentang negara masa depan Yahudi; Tahun berikutnya ia kemudian mengetuai Kongres Zionis Sedunia pertama.

Kelahiran

  • 25 Juni - KH Mas Mansur
  • 24 September - F. Scott Fitzgerald

Kematian

  • 10 Desember - Alfred Nobel, ilmuwan Swedia.

Lihat pula

  • Abad ke 19