Botak
Botak adalah seseorang yang memiliki rambut hanya sedikit di kepalanya. Dalam bahasa Indonesia, kata "botak" dibedakan dari kata "gundul". Seseorang yang gundul, rambutnya biasanya dipangkas secara sengaja, sedangkan orang yang botak rambutnya rontok karena bermasalah atau penyakit.
Botak | |
---|---|
Sebuah contoh kebotakan pada pria | |
Informasi umum | |
Spesialisasi | Dermatologi |
Terdapat juga istilah plontos untuk menggambarkan kondisi dimana seseorang tidak memiliki rambut sama sekali di kepalanya.
Pranala luar
- (Inggris) Research on the LIPH gene
- (Inggris) Research on the WNT gene