Penurunan jumlah penduduk

Revisi sejak 13 Desember 2017 05.05 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Penurunan jumlah penduduk (atau depopulasi) dalam manusia adalah pengurangan besar apapun dalam jumlah penduduk manusia seperti tren-tren demografi jangka penjang, seperti dalam fertilitas sub-penggantian, perpindahan ke kota, pelarian orang kulit putih atau pelarian ke desa, atau karena kekerasan, penyakit atau alasan lainnya.[1]

Penurunan kontemporer menurut negara atau teritorial

Sejumlah negara pada saat itu mengalami penurunan jumlah penduduk: ini terjadi di sebuah kawasan yang terbentang dari Asia Utara (Jepang) sampai Eropa Timur, yang meliputi Ukraina, Belarus, Moldova, Estonia, Latvia, Lithuania, Bulgaria, Georgia, Armenia, dan Eropa Tengah dan Eropa Barat, termasuk Albania, Bosnia, Kroasia, Serbia, Slovenia, Jerman, Hongaria, dan sekarang Yunani, Italia dan Portugal, selain Puerto Rico di Karibia. Negara-negara yang sempat mengalami penurunan jumlah penduduk jangka panjang (namun sekarang mengalami pertumbuhan lumayan) meliputi Spanyol, Kuba, Uruguay, Denmark, Finlandia, dan Austria.

Referensi

  1. ^ Depopulate - Webster's Online Dictionary